Dunia Baru

29 4 3
                                    

Siang yang penuh duka, aku berada di makam orang tuaku yang meninggal dikarenakan kecelakaan beruntun di jalan raya

“semoga kalian berdua tenang disana ibu, ayah” kataku sambil bersedih,

 sementara semua orang sudah pulang aku masih berada di makam, dan tiba tiba aku melihat seekor gagak hitam yang membawa kertas di kakinya, akupun mengambil kertas yang berada pada kaki burung gagak itu, seketika gagak itu terbang entah kemana, aku pun langsung membukanya dan seketika semua menjadi putih dan aku hanya bisa melihat awan

“ tunggu kenapa aku merasakan bahwa aku sedang terbang “ kataku dalam hati,

 setelah itu aku pun melihat ke bawah dan aku pun terkejut ternyata aku sedang terbang diatas langit

 “ AAAAARRRRRGGGGGGGHHHHHHH!!!!!!!!!” kataku sambil berteriak

“ apa apaan ini!!!” kataku, dan aku langsung melentangkan tubuhku layaknya glider supaya kecepatan jatuhku berkurang

 “ sial kenapa aku bisa seperti ini, tunggu sebentar itu hutan ?, baiklah aku akan mengarahkan tubuhku ke hutan itu supaya aku dapat mengurangi efek benturannya “ kataku sambil mengarah tubuhku ke hutan

 aku pun lagsung mendarat di salah satu pohon di hutan itu, Akupun berhasil mendarat

 “aghh, ini sakit sekali, terlebih lagi kenapa aku dapat terlempar kesini” tanyaku, lalu setelah mendarat aku pun langsung turun dari pohon yang memiliki tinggi sekitar 5 meter akupun langsung turun

 “ untung saja aku memiliki tubuh yang cukup terlatih, mungkin jika aku tak memiliki tubuh yang atletis seperti ini aku akan mati “ kataku, “ baiklah sekarang aku berada dalam hutan, aku harus mencari tempat mendapatkan barang terlebih dahulu” kataku sambil berjalan mencari kota

 seketika aku mendengarkan suara hewan yang sepertinya itu adalah serigala,

 “GRRRRRRR!!!!!!!!” suara serigala mendekatiku

 “ sial ada serigala, kenapa harus disaat saat seperti ini” kataku

 akupun melihat batu yang menyerupai pisau didekatku dan aku langsung mengambilnya, tiba tiba serigala itu melompat ke arahku dan saat itu pun aku langsung sigap menusuk serigala itu, setelah serigala itu tertusuk akupun langsung melepaskanya lalu aku bertujuan melawannya, saat aku hendak menyerang serigala serigala itu tiba tiba ada suara kuda berlari dan serigala serigala itu tiba tiba tertembak oleh panah

 “apkah kamu baik baik saja wahai pahlawan ?” seorang gadis berkuda dan berambut pirang datang dan turun dari kudanya,

 akupun terpana terhadap dirinya saat pandangan pertama, rambut Panjang yang berwana pirang, tampang yang menawan, gaun yang cantinya dan juga auranya yang terasa seperti aura seorang bangsawan

“ perkenalkan nama saya adalah clarisa von de Alexandra” dia memperkenalkan dirinya

  “perkenalkan namaku thomas crochtale “ akupun ikut memperkenalkan diri,

“tuan pahlawan ayo segera naik ke kuda ini, kami akan mengantarkanmu ke istana “ kata clarisa sambil mengajaknya

 “tunggu sebentar, apa maksudmu istana ?, aku tak mengerti semua ini, jelaskanlah” kataku sambil kebingungan

“ yang terpenting ayo naik terlebih dahulu, masalahnya disini adalah banyak hewan buas” kata clarisa sambil memperingatkanku

akupun menaiki kuda yang dikendarai clarisa “ah!!!” clarisa kaget karena aku memegang pinggulnya

 “ ah maaf apakah itu membuatmu tak nyaman? “tanyaku dangan sedikit merasa bersalah

, “ ah ti ti tidak kok, tidak ada apa apa” kata clarisa sambil terbata bata, kamipun segera bergegas ke istana.

SOUL MEST'Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang