Bukan Karena Bertemu Lalu Berjodoh Namun Karena Berjodolah lalu Bertemu.
-Alzena Fazila Ghania-
-Ghassan Al Abbas-Istanbul Turkey.
Setiap orang yang pernah berkunjung ke Turki akan merasa takjub dengan negara ciptaan Tuhan yang begitu indah ini. Dataran tingginya memiliki udara yang sangat segar dengan aliran air yang jernih.
Buah dan sayur tumbuh tanpa obat kimia, matang secara natural. Sedangkan produk daging dan susunya didapat dari hewan ternak yang digembalakan di lingkungan yang paling alami. Beberapa dataran tinggi yang terkenal adalah Taurus dan Kackar Highland. Oleh sebab itu negara Turki sangat istimewa.
Laut yang ada di Turki diantaranya bahkan menjadi pantai terbaik di dunia. Sebut saja seperti Laut Hitam, Aegea dan Mediterania. Sedangkan kota-kotanya dipenuhi dengan perpaduan unik sejarah, keajaiban alam dan berbagai kuliner.
Salah satu wisata Impian Semua Orang Di Turki Adalah Cappadocia. Cappadocia merupakan wilayah di pusat Anatolia Turki. Wilayah ini banyak menarik minat turis karena memiliki lanskap yang unik dan bersejarah. Tidak hanya menaiki balon udara, ada banyak tempat yang bisa dikunjungi dan aktivitas seru yang bisa dilakukan saat mengunjungi wilayah ini.
Pancaran Warna Jingga Di Langit Bebatuan Cappadocia. Seorang Perempuan Yang Mengenakan Baju Gamis Dengan motif Berwarna oranye serasi dengan warna senja yang sedang ia pandangi saat ini. Zila Berdiri disebuah Balkon Memandangi Senja Di Cappadocia dengan hot air balloon.
"Masyaallah,, Sungguh Sangat Indah Senja. Lukisan Alam Yang Dilukis Langsung Oleh Sang Pemilik Alam Semesta". Zila memandang lalu Tersenyum.
"Ke Turkii dan Mengunjungi Cappadocia adalah impian semua orang termasuk saya. Dan sekarang impian saya sudah terwujud berkat Ayah dan Bunda. Di Cappadocia ini semua orang Bisa melihat Pemandangan Dengan Menaiki Hot Air Balloon [Balon Udara]. Tetapi Tidak Dengan saya, Saya sangat Takut Menaikinya". Ia menjeda perkataanya dengan terkekeh. "Tidak Apa-apa Walaupun saya hanya memandangi Orang Yang Naik, tetapi saya juga merasakan keindahan senja dengan berterbangannya Balon Udara". Sambungnya.
Zila Hendak Turun Dari Balkon, ia ingin Berjalan-jalan Dibawah Balon udara. Saat Membalikkan badan tiba-tiba....
Brukk
Seorang Laki-laki yang berjalan mundur dan mengobrol dengan temannya itu menabrak Zila.
Zila terjatuh saat tersenggol. "Astaghfirullah".
"Eh, maaf mbak saya Gak sengaja, mbak Gapapa?". Ucap laki-laki itu seraya menolong Zila untuk berdiri.
Zila Terdiam sejenak mencerna ucapan laki-laki itu, dia bertanya-tanya apakah orang ini dari Indonesia?. Saat Zila hendak Berdiri ia kaget melihat teman si Laki-laki yang menabraknya adalah Abbas.
KAMU SEDANG MEMBACA
Takdir Cinta
Ficção Adolescente🙏🏻Follow Author🙏🏻 Zila Adalah wanita Sholehah yang diberikan hadiah oleh Ayah dan bundanya Berupa tiket ke Turki. Di Negara tersebut ia bertemu dengan Abbas Seorang Dokter dari Indonesia yang juga berlibur di Turki bersama temannya Barra. Ia sud...