1.Awal Mula

1K 20 1
                                    

Beberapa tahun yang lalu

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


Beberapa tahun yang lalu....

Kringggg!!

Bel sekolah berbunyi dengan nyaring menandakan siswa siswi harus memasuki kelas nya masing masing, sementara itu dikelas X-B2

"Baiklah anak anak dikarenakan ini hari pertama kalian, jadi sekarang kita perkenalan saja.Ibu absen namanya dari atas yang namanya dipanggil harus berdiri dan memperkanalkan dirinya masing masing" ucap Bu Senja (wali kelas X-B2)

"Alister"

"Hadir"

"Ya, silahkan perkenalan diri"

"Perkenalkan nama saya Alister sandiwijaya,saya tinggal dikomplek perumahan jakarta indah blok 09 no 428 semoga kita bisa berteman baik"

"Oke terimakasih Alister selanjutnya Aeryn,silahkan mempertkenalkan diri"

"Hai perkenalkan nama saya Aeryn Radelia Belquee saya tinggal diperumahan mega jaya blok cherry mary no 96, salam kenal jangan cuek cuek ya sama aku" ucap nya dengan ceria

Beberapa nama sudah dipanggil

"Baik selanjutnya Myora"

"H-hai n-nama aku Myora Hazellia Brinciana s-salam kenal semuanya s-s-saya t-tinggal dirumah-"

Seisi kelas tiba tiba tertawa mendengan penuturan gadis bernama Myora itu

"Oke oke sudah cukup Myora kamu bisa duduk kembali, selanjutnya Sheyra"

"Nama gu-eh saya Sheyra Gabriella Nozallia Avandra"

Absen itu terus berlanjut sampai absenan terakhir .
Dan sementara itu dikelas X-B1

"Qiona Lezeria Agatha"

"Hadir bu!"

"Dari mana asalnya?"

"Perumahan megajaya blok lavender no  76 bu"

"Queen Zellyna Razellia"

"Hadir"

"Dari mana asalnya?"

"Perumahan megajaya blok mawar no 21"

"Oohh Qiona sama Zellyn perumahan nya sama ya?"

Kedua gadis itu hanya cengesan

Beberapa jam pun berlalu semua aktivitas sudah selesai bel pulang pun berbunyi ,sementara di kelas X-B2 myora belum selesai menulis tugas nya dan hanya dia dan Bu Senja saja yang berada dikelas itu.

"Yah mendung" ucap Myora dengan nada gelisah

"Myora ibu mau ke ruang guru duluan ya kalo udah cepet cepet pulang ya keburu hujan" ucap Bu Senja dengan nada lembut

"Iya bu, silahkan bentar lagi juga beres kok"

7 menit pun berlalu Myora sudah membereskan alat tulisnya dengan terburu buru kemudian meninggalkan kelas. Disisi lain ada siluet seorang gadis yang tengah memperhatikan nya di lorong sekolah.

Between Star And UsTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang