"Kamu papa jodohkan kamu dengan pria ini, nama nya Naradhipta" ujar Bagaskara menunjuk pria yang berdiri di sampingnya, sedangkan Anindya kaget mendengar ucapan sang ayah
"Papa aku masih ngambil profesi spesialis, aku ingin menyelesaikan pendidikan dokter aku perjalanan masih panjang" Bagaskara menghela nafas nya lalu menatap pria yang berdiri sejak tadi dengan posisi istirahat ditempat
"Naradhipta, perkenalkan diri kamu" panggil Bagaskara ke pria tersebut
Naradhipta merubah posisi sikap sempurna "Baik pak, Perkenalan saya Naradhipta Garvi Adhikara kapten dari komando pasukan khusus"
Anindya tambah kaget saat tahu berpangkat laki-laki yang dijodohkan oleh sang ayah Bagaskara yang berpangkat Letjen di dunia militer
.
.
.cerita ini hanyalah fiktif maaf jika ada kesalahan dalam penulisan
ayok dukung cerita ini
terimakasih
KAMU SEDANG MEMBACA
Semesta dan Takdirnya
Fiksi PenggemarAnindya Atisha Dahayu merupakan seorang wanita yang selalu kehidupan bercukupan namun suatu ketika sang ayah menjodohkan dia dengan seorang pria sebagai kenalan sang ayah bernama Naradhipta Garvi Adhikara. akankah mereka hidup bahagia atau perjodoha...