Rebah

75 3 0
                                    

Satu pandangan,
Sudah cukup buat rebah.
Satu bicara,
Sudah cukup buat kau serah.
Terbaring basah
Serah berdarah
Berjanji bersumpah
Semuanya indah.

Selaput putih itu,
Menjanji segala
Tapi,
Belum pasti
Terbukti semuanya.

Puisi Jiwa SesatWhere stories live. Discover now