PART 1
Hello guys! Kenalin namaku YN aku tinggal di Indonesia tepatnya di Jakarta. Tapi lusa aku akan pindah ke Edmond Oklahoma sendirian lagi-_- Itu karena mama masih sibuk kerja di Jakarta, dia akan meyusul nanti. Oh iya, umurku 14 tahun dan duduk dikelas 8 SMP. Disekolah aku tidak terlalu populer dan kadang2 suka dibuly walaupun gak separah yg dikira. Paling Cuma dikata2in doang. Tapi aku juga punya sahabat namanya Georgia. Dia beda sekali dgnku, dia itu populer dan cantik, pintar sedangkan aku gak cantik, dan gak terlalu pintar. Paling Cuma dipelajaran IPA sama B.Inggris doang yg selalu dpt bagus. Tapi Georgia tidak sombong, dan selalu ada utk aku. Pastinya aku tidak akan melupakan dia saat aku pindah ke Edmond nanti:D Pagi ini aku masih harus sekolah….KRINGGG!!! KRINGG!! Alarmku berbunyi. Akupun terbangun dan siap2 pergi ke sekolah.
#OnSchool
Aku berjalan ke kelasku, tiba2 ada yg memanggilku dari jauh.
“YN!!!!" ternyata itu Georgia.
“Hai! Kenapa teriak2 sih??” Tanyaku
“Gpp..Cuma manggil doang. Oh iya, kamu besok mau pindah kan ke Edmond, ini aku berikan gelang ini sebagai tanda kenang2an kita berdua..” kata Geo sambil ngasih gelang ke aku.
“Ya ampun..Makasih yaa Geo..Kamu memang sahabatku yg terbaik” kataku sambil memeluk Geo. Akhirnya aku dan Geo masuk kekelas bareng2 #skip
Besoknya aku mau siap2 pergi ke Edmond. Aku harus bangun pagi jam 5 pagi. Pagi banget yak-_- #skip
Akhirnya aku sampai juga di Edmond. Kata mamaku disana sudah ada tante Carly yg akan menjemputku nanti. Saat aku berjalan tiba2 ada yg menabrakku. BRUKKK!! Akupun terjatuh-_-
“Aww!! I-I’m sorry…I didn’t meant too..” kataku ke org yg menabrakku yg ternyata seorg laki2 yg kira2 seumuran dgnku dan berkulit putih, berambut coklat, dan tinggi kira2 170cm.
“It’s okay…That’s my fault, here let me help you..” kata anak itu sambil menjulurkan tangannya. Akupun berdiri. Kita berdua sempat tatap menatap selama beberapa detik.
“Thankyou..” kataku
“I’m sorry I have to go now..Bye! I’m sorry..” kata anak itu
“Hey!! Wait! What’s your name?!” teriakku tapi dia hanya menengok dan kemudian lari begitu saja. Siapa ya kira2 laki2 itu? Tapi dia ganteng juga sih, cute lagi. Ishhh!! YN apa2an sih?! Udh lupakan-_-
GreysonPOV
Siapa ya kira2 perempuan yg aku tabrak tadi?? Cantik sih, manis pula. Tadi dia nanyain namaku, tapi aku tidak sempat menjawabnya, karena aku ingin buru2 ke toilet:p Aku juga penasaran siapa nama gadis itu. –GreysonPOVoff
YnPOV
Akhirnya aku sampai di rumah tanteku di Edmond. Rumahnya lumayan besar dibandingkan rumahku yg di Jakarta. Aku juga suka kamarku. Disitu ada kamar mandi sendiri, lemari, semuaaa fasilitas terutama disitu ada balkon juga, dan ada 2 kursi dan satu meja di balkon itu. Perfect!;) Aku lgsng merebahkan badan ke kasur, I guess I have some jet lag._. Sekitar jam 7 malam aku bangun dan tante Carly memanggilku utk makan malam. Aku segera turun kebawah dan menemui tanteku
“YN, hari ini teman tante, dan anaknya akan dtg berkunjung utk makan malam bersama kita disini. Jadi tante ingin kamu berpakaian rapi yaa…” kata tenteku
“Okay Aunty..Tunggu yaa” kataku dan naik keatas sambil mencari dress simpleku. Gak lama kemudian, teman auntyku datang. Tanteku memanggilku utk turun.
“YN!! Ayo turun!” teriak tanteku. Akupun segera turun dan menghampiri tanteku
“Yaaa…I’m coming!” kataku, disitu aku kaget, kerana aku melihat anak laki2 yg sebelumnya aku tabrak di bandara tadiO_o Ekspresi anak itu juga sama dan kita berdua berbarengan bilang “You?!” kata kita berdua. Tanteku dan orang tua anak itu kaget melihat tingkah kami
“Kalian berdua udh saling kenal yaa??” Tanya tanteku
“Aunty, dia itu anak yg menabrakku di bandara tadi. Tapi aku baik2 saja kok..Hehe” kataku
“Ohh…Yasudah kalau begitu lebih baik kalian berdua ngobrol2 dulu sana, Aunty dan Mom Lisa ingin berbicara sesuatu..” kata tanteku. Akhirnya kita berdua pergi kekamarku utk ngobrol2.
“So…This is your room??” Tanya anak itu
“Yap! And btw, what’s your name? You didn’t answer me before..” tanyaku
“Oh yes..My name’s Greyson Chance you can call me Greyson or whatever, and you?” Tanya dia balik
“Nice to meet you Greyson..My name’s YN” kataku
“Nice to meet you too..” kata greyson. Suasana pertama hening, dan akhirnya greyson membuka pembicaraan
“So….I’m sorry about that airport thing..” kata greyson
“Haha..It’s okay..” jawabku
“Let’s go to your balcon..It’s kinda hot in here..” kata greyson sambil menarik tanganku.
“Hmmm greyson…” kataku sambil melihat ke arah tanganku yg masih dipegang erat greyson.
“Oh..I-I’m sorry..” kata greyson dan mukanya merah saat itu juga.
“Haha…your face looks red..” kataku sambil menunjuk muka greyson
“Haha…No..” kata greyson.
“yes..aahahha..” kata ku
“Look…” kata greyson
“What??” tanyaku.
“There’s so many stars in the sky..Beautiful isn’t it??” kata greyson
“Y-yeah…” kataku. Awkward-_-. Suasana menjadi hening dan akhirnya greyson membuka pembicaraan lagi.
“Uhmm…Kamu nanti akan bersekolah dimana?” Tanya dia
“I don’t know..Itu tergantung tanteku..” jawabku
“Lebih baik kamu, sklh di Cheyenne Middle School saja..Sekolah disana seru loh..Haha” kata greyson
“Apa kamu bersekolah disitu??” Tanyaku. Greyson hanya senyum dan mengangguk. Tiba2 handphone greyson berbunyi, diapun menjawab telpon itu.
“Hello?...What’s up sweetie?...Uhmm….Yes….Latter…Okay, bye…G’night too..” kata greyson.
“Uhmm…Who’s that greyson?
“Ohh…That’s my girlfriend..” kata dia. Aku hanya mengangguk. Tapi kenapa yaa, pas aku dengar kalo itu pacarnya greyson, perasaanku menjadi berbeda, seperti ada yg menusuk hatiku atau semacam itu._. Apa ini artinyaaa…..NOOOOO!!-_-
Gak lama kemudian Aunty manggil aku dan greyson turun kebawah utk makan malam. Kami semua makan malam bersama dan sampai waktunya greyson dan mamanya pulang.
“Bye greyson…Bye aunt Lisa..Good Night” kataku
“Bye YN…G’night too..” jawab greyson.
“Bye YN, Carly…G’night too sweetie..” jawab Mom Lisa. Mereka berduapun pulang dan ini saatnya aku utk tidur, tapi tante memanggilku utk berbicara sebentar dgnku
“YN…Kamu besok sudah mulai sklh..Tante sudah daftarkan kamu ke sklh bernama Cheyenne Middle School..Besok tante akan mengantarmu. Jadi, besok kamu harus siap2 buat sklh..” jelas tante. Apa?? Seriusan aku mau dimasukin ke sklh itu? Jadi penasaran:D
“Okay Aunty…I got it. Tapi aunty, aku merasa gugup jika disklh yg baru nanti. Aku takut di bully atau semacamnya..” kataku
“Sudah tidak apa2…Kamu pasti juga akan mendapat teman banyak kok disana..Jangan takut yaa..” kata Aunty. Aku hanya mengangguk dan kemudian aku pergi ke kamar dan tidur.