MENGAIS MIMPIKU

167 4 0
                                    

aku terdampar diantara tumpukan sampah kotor

mengais
mengais

apa yg hendak kucari...
sisa cinta yg telah basi

atau sepotong rindu yg sudah berbau busuk?

tidak!
bukan itu yg hendak kucari

mereka hanya sebungkus asmara
yg sudah kadaluarsa
tak boleh kupungut kembali

aku mencari sebuah mimpi
yang tak sengaja kubuang

harus kutemukan
harus!!!

itu bukan sampah
tak layak menjadi sampah


itu mimpiku

***

FOR REMEMBERTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang