Halo, aku kembali! Karena kemarin ada yg request tutor minimalist cover, nah disini aku mau tutor cara buatnya. Cuma pakai aplikasi picsart di hp kok.
Kita akan membuat:
*vectornya jgn dicolong ya:'
1. Masuk ke picsart > klik tanda + > Gambar.
2. Buat kanvas. Pilih kustom > isi lebar dan tinggi > OKE > klik tanda panah di pojok kanan.
3. Akan muncul seperti ini. Beri warna pada kanvas. Pilih warna > shape persegi > gambar.
4. Klik tanda panah di pojok kanan atas > pilih Edit Gambar. Setelah masuk ke edit gambar, pilih opsi Tambahkan Gambar > masukkan texture.
5. Pilih padukan > Lapisan > atur opasitas.6. Klik tanda + > pilih Teks. Beri judul, author name, dan vector.
7. Nah hasilnya seperti ini. Setelah judul dan authornamenya selesai, baru masukkan vector agar bisa menumpuk.
Font:
Judul: Bromello
Authorname: KeepCalm
Watermark: Caviar Dreams8. Cover jadi. Jangan lupa disimpan!
Kalau ada yg belum paham, tanya aja di kolom komentar ya!
Next part bahas apa nih?
Babay🌻
KAMU SEDANG MEMBACA
Graphic Corner 1 [COMPLETED]
Acak[BAHASA] Tutor, tips, showcase, etc. #1 in design (11/05/2018) #3 in graphic (12/05/2018) #16 in Random (21/12/2017) Copyright © 2017 by kamubiru