Masih pekat dalam ingatan
Saat kau genggam hangat tangan ini, sesaat ku rasa nyaman
Lalu kau patahkan keduanyaKemudian kau belai rambut ini
Sesaat ku rasa dicintai, lalu kau tarik sekuat-kuatnyaDan kau kecup kening ini
Sesaat ku rasa damai, lalu kau patahkan juga kepalakuRindu
Sebagaimana kau bunuh aku perlahan
Begitupula lah ku bunuh kau dengan kenanganKau tergeletak tewas di tepian hati ini, lalu diseret keluar oleh rasa baru ku
Rasa yang hadir dengan berjuta mimpi dan anganKu bisa apa?
Tentu ku tertawakan kematianmu, dan ku hidup dengan nya
Sang pemilik rasaku yang baru

KAMU SEDANG MEMBACA
L I K E A D I A R Y
PoetryBeberapa huruf yang ku susun jadi beberapa kata, dan ku bentuk kalimat hingga jadi cerita. Ya ! Cerita hati maksudnya