Jangan Marah Jika Kesalahanmu Diluruskan❗
👤Ibnul Wazir berkata,
"Orang ikhlas yang mengharapkan wajah Allah tidak takut dikritik kesalahannya dalam bertutur kata dan tidak takut pula ditunjukkan kebatilan ucapannya"
🍃Bahkan ia mencintai kebenaran darimana pun datangnya dan menerima petunjuk dari orang yang memberinya petunjuk.
🍃Bahkan kekerasan dalam kebenaran dan nasehat lebih ia cintai dari bermanis muka atas perkataan yang buruk.
📢Teman sejatimu adalah ;
"Teman yang meluruskanmu dengan jujur bukan teman yang selalu membenarkanmu".
📚 Sumber :
Al-Awaashim wal Qawaashim Ibnul Wazir (1/223).
--------------------------
KAMU SEDANG MEMBACA
Let's Hijrah
Spiritual🔹Ingatlah pemutus kelezatan. *pemutus kelezatan = mati. 🔸LURUSKAN AQIDAH TEBARKAN SUNNAH 🔹Untaian nasehat terkhusus untuk diri sendiri. [ Instagram @Isfeey ]