Ini sebenarnya Short Film, sih ... Tapi gue pengen banget rekomendasiin ini ke kalian. Gue waktu nontonnya cukup kaget, karena pemeran utama cowoknya itu gue kenal (dulu, sekitar 2014 tapi). Hahahaha keren banget dia, berani ambil peran semacam ini.
(Pic from IMDB)
(Pic from google)
🔘DETAILS:
Film pendek ini intinya tentang tradisi. Jadi semacam perjodohan gitu ... Padahal mereka masih muda. Si pemeran utama cowoknya, Aris, dia gak mau dijodohin, karena dia "berbeda". Film pendek ini uda dapet banyak nominasi dan penghargaan international, loh! Uda ditayangin di beberapa negara juga. Pokoknya, nonton aja, deh!
Judul: PRIA (MAN)
Genres: Short, Drama, Family, Romance
Durasi: 22 menit
Tahun Rilis: 15 Mei 2017
Bahasa: Indonesian, English🔘 RANKING
IMDB: ⭐️ 7.4/10🔘 CAST:
Nama: Chicco Kurniawan
Panggilan: Chicco, Wawan
Peran: Aris (Main Role)
Tanggal Lahir: 14 Mei 1994
Umur: 23 Tahun
Instagram: @chiccokurniawanNEXT ...
Nama: Jacob Mccarthy
Panggilan: Blandie, Jacob
Peran: Peter
Tanggal Lahir: -
Instagram: @_blandieCari info tentanh cast-nya susah banget ... Begitulah kalau aktor atau aktris apa pun di Indonesia. Infonya kurang banget di Wikipedia. Heu ..
Untuk yang mau nonton, ada di youtube. Gue nonton di sana ... Semoga masih ada. Hahahahha.
Untuk yang uda nonton, menurut kalian gimana?
KAMU SEDANG MEMBACA
My Best Movies & TV Series (BL, Gay Recommendations)
RandomBuku ini berisi review amatiran dan rekomendasi dari gue-mengenai film dan series bertemakan gay (yaoi/BL) yang pernah gue tonton. Baik itu Barat, maupun Asia. Meliputi: • Info tentang Film/Series • Info tentang cast (+ Pic) • Adegan paling disukai...