Hari ini aku lupa
Benar-benar lupa
Jika kemarin adalah hari bahagia
Bagi seseorang disana
Dan mungkin tak banyak diketahui orang lainTapi mengapa hujan hari ini membuatku ingat
Jikalau kemarin aku tak memberi ucapan selamat-Palembang, 05 Januari 2018(06:54)-
KAMU SEDANG MEMBACA
Coretan Kertas
PoetryTulis saja apa yang sedang kau rasakan tanpa peduli apa yang orang lain rasakan. Karena ku tahu rasaku tak selalu sama dengan rasamu . . . "Enjoying your feeling" #1 in coretankertas (24/11/2018) #2 in coretankertas (29/10/2022)