Ini cerita pertamaku di wattpad .
Apakah kalian percaya dengan mahluk mitos seperti Vampire. Si mahluk penghisap darah yang ganas dan keji. Kalian pasti beranggapan kalau itu adalah mitos belaka. Tetapi tidak denganku.
Aku percaya kalau mahluk itu...
Hari ini adalah hari yang paling menyebalkan bagiku. Yahh benar sekali. Ini adalah hari senin. Hari yang sangat jauh dengan ahir pekan. Ditambah lagi dengan guru yang tengah mengajar ku saat ini.
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Namanya kyungsoo . Usianya sekitar 21 th. Diusianya yang masih sangat muda dia bekerja sebagai seorang guru. Lebih tepatnya guru Fisika. Mapel yang sangat aku benci. Kalian jangan sampai tertipu dengan ketampanannya itu. Justru dibalik ketampanannya itu dia adalah salah satu guru killer di sekolah ku . Oh iya aku sekolah di SOPA (seoul School of performance arts) Sekolah yang didirikan pada tahun 1996 ini merupakan sekolah favorit di korea selatan. Letak sekolah ini di 47-1 Gung-Dong, Guoru-Gu Seoul. Perlu kalian ketahui juga, puluhan idol K-Pop juga sekolah disini. Salah satunya Yongji(kai) Exo. Senang rasanya . Bahkan hampir setiap hari aku bertemu dengannya . Saat ini dia adalah kk kelasku. Oh iya aku sekolah disini mengambil jurusan practical dance. Oh astaga.. aku sangat tidak menyangka bahkan Oppa chanyeol pun mengambil jurusan yang sama denganku. Senangnya dede bisa berkumpul dengan cogan cogan . Hehe..
*
Dengan sangat malas,aku mengikuti pelajarannya. Sungguh rasanya kepalaku hampir pecah dengan rumus-rumus yang dia berikan.huhh!! Menyebalkan.
"oke . Cukup sampai disini pelajarannya. berhubung waktu saya sudah habis, silahkan kalian buka buku paket hal 52-60 tolong kerjakan . Nanti senin depan akan saya cek satu persatu tugas ini. Kalau sampai ada yang tidak mengerjakan, kalian tahu sendiri akibatnya. Faham semua!!"ucap nya dengan nada tinggi.
"Faham pak" jawab murid serempak ttapi tidak denganku.
"Baik kalo begitu. Saya permisi" 'Huhhhh!!' Dengan malasnya aku membereskan satu persatu buku dan memasukkannya kedalam tas.
"Hei.. ikut yuk" itu suara Nayeon sahabatku. Aku hanya meliriknya malas. "Lagi M" jawabku malas. "Idihh. Udahlah lupain tugas itu. Nanti malem kita kerumahnya kak xiumin" ucapnya yang sukses membuatku bingung. Aku hanya mengerutkan keningku. Seolah tahu apa yang ada difikiranku,Nayeon pun berkata. "Kmu tau kan klo kak xiumin itu juara umum fisika di sekolah ini? Dia juga kan suka sama kamu. Jadi kita manfaatin ajah dia buat ngerjain tugas kita." Aku cuma mengangguk faham. "Ya udah yuk ikut"ajaknya. "Kemana?" "Ya ampun angel. Ini kan waktunya istirahat. Kamu nggak laper apa? Ya kita kekantin lah" "Ya sudah . Sekarang kita kekantin"
Akhirnya kita pun pergi menuju kantin. Belum sampai kantin, tiba-tiba saja..
"Angel!!" Suara orang memanggilku dari arah belakang. Aku dan Nayeon pun memutar tubuh kami 180 derajt. Dan.. oh astaganaga!! Oppa chanyeol ternyata yang memanggilku.
Lihatlah. Dia sangat tampan . Sekarang dia berada tepat dihadapanku. "hmm.. ada apa kk?"tanyaku. Aku melirik Nayeon sekilas kemudian kembali memperhatikan cogan didepanku ini. "Nanti malam kamu bisa dateng kan ke acara ulang tahun aku?" "Oh jadi hari ini kk ulangtahun?" Dia hanya mengangguk dengan senyumannya. "Selamat ulang tahun yh kk"Nayeon memberikan selamat padanya kemudian disusul denganku. "Sebenarnya sh nanti malam aku mau ke rumahnya kk xiumin. Tpi berhubung hari ini ulangtahun kk, aku pasti dateng kok" dia tersenyum. Ya ampun senyumnya ituloh.. "Ya sudah jangan lupa dateng yh. Oke👍" "Oke 👍"aku pun membalas acungan jempolnya. Dia tersenyum kemudian meninggalkan kita berdua.