"Kriiiing" bunyi bel sekolah berbunyi nyaring bertanda kelas telah dimulai.
"Selamat pagi anak-anak, hari ini kita kedatangan dua murid baru. Dipersilah kan memperkenalkan diri di depan kelas." Sambut ibu guru.
"Hai nama gue, eh maksud nya aku adalah Kendra andriana. Semoga kita bisa berteman." Sapa ku.
"Hai nama aku ken..., eh maksudnya Siska firtasya. Terimakasih atas perhatian nya." Sapa siska.
"Oke anak-anak silahkan duduk." kata ibu guru. "Sekarang ibu guru yang memperkenalkan diri. Nama ibu rika, ibu disini sebagai wali kelas kalian." Kata bu rika.
"Oke hari ini ibu minta kalian tulis di kertas selembar tentang liburan kalian." perintah bu rika.
Kami pun akhirnya menuliskan hal yang kami lakukan saat libur.
2 jam kemudian
_______________"Kriiiing" bunyi bel pulang yang lebih cepat karena hari pertama sekolah.
"Oke anak-anak kumpulkan kertas kalian ke depan" kata bu rika. "Kalian bisa pulang" lanjut bu rika."Hai" kata dua orang perempuan.
"Hai juga" kataku dan siska.
"Gue kirana putri" kenal perempuan yang pertama.
"Gue mirta degarca" kata perempuan yang satu lagi.
"Gue Kendra dan ini siska" balasku.
"Pulang bareng kami yuk" ajak kirana.
"Ayo!" jawab ku dan siska bersamaan.
Kami berempat pun pulang menaiki bis sekolah.
_____________***
"Ma aku udah pulang" sambutku sambil membuka pintu.
"Masuk sayang" kata mama.
"Wah papa udah pulang" teriak ku senang sambil memeluk papa.
"Gimana sekolah nya sayang?" Tanya papa.
"Bagus pa, aku dapet temen baru yang ramah lagi."
Jawabku."Baguslah kalau begitu." Kata papa sambil mengelus kepala ku.
"Udah kamu makan aja dulu sayang" kata mama pada ku.
"Oke ma" jawab ku
Gue pun akhirnya makan setelah ganti baju.
____________'Malam hari'
"Ma aku tidur ya" kata ku kepada mama.
***
"Ehm... jam berapa ini?" Gumamku sambil membuka mata sedikit melihat ke arah jam.
"Masih jam tengah empat! Bangun gak ya? Udah bangun aja dari pada telat." Ucapku.
Gue bangun dari tempat tidu sambil berjalan setengah tidur.
***
"Ma, Pa aku berangkat dulu ya" pamit ku kepada papa dan mama.
"Udah makan kan sayang" tanya mama memastikan."Udah kok ma" jawab ku.
"Yaudah, hati-hati ya sayang" kata papa.
"Ok, pa" jawabku singkat.
***
"Akhirnya sampai juga" kata ku lega sesampainya di bis.
"Pagi kendra" kata siska,kirana dan mirta tiba-tiba.
*kaget*
"Hah, oh ya selamat pagi juga" kataku sambil melongo kaget.
"Kaget ya..." kata kirana.
"Tau tuh kalian kagetin sih" kataku sambil manyun.
"Hehehe, Sorry ya" kata siska.
"Gakpapa kok" jawabku menenangkan sambil terkekeh.
Sampai disini dulu ya guys...
Dan maaf karena ini kayaknya lebih pendek dari biasa nya :( ya ini dikarenakan kesibukan gue maka dari itu gue minta maaf karena lama publish nya
Ya lain kali gue usahakan lebih cepat publish nya dan lebih panjang..
Itu aja sih yang mau gue sampaiin love from author ❤
KAMU SEDANG MEMBACA
Hope
Teen FictionCewek berparas cantik ,pintar ,dan mudah membaur... ya namanya Kendra Andriana. Namun sayang sampai saat ini dia masih tersandang sebagai singgle alias belum pernah pacaran, bukan karena tidak laku namun karena dirinya yang terpaut labil dengan per...