Pekat suram nan gelap: hitam
Suci bersih tanpa goresan: putih
Segar, elok & menyejukkan mata: hijau
Anggun indah mengangkasa: biru
Jiwa gagah sang pahlawan: merah
identik dengan kaum hawa: pink
Janda pengibaratanMu: ungu
Daun nan layu singgahsanaMu: kuning
Mega sore diufuk barat: orangeKerlap kerlip warna akan kuasa Kholiq sang Esa
Tiada segala menandinginya
Robbanaa atinaa fiddunyaa ihasanah wafilakhirotihasanah wakinaa adzabannaar.

KAMU SEDANG MEMBACA
sajakKu bersama kopi
Poezjayang indah tak perlu diindah-indahkan yang buruk tak perlu diburuk-burukkan👌 Jabang puisi akan lahir dari hati, entah itu dari hati yang tersakiti atau, dari hati yang sumringah menyambut kembali pagi😊