57~Hujan

171 5 0
                                    

Pagi ini dihiasi oleh percikan air dari langit
Sepertinya bumi tak begitu bersemangat hari ini
Sama dengan manusia yang masih terlelap
Masih terbungkus selimut tebal yang menghangatkan mereka
Enggan untuk sekedar bangun

Kulihat kini jalanan sudah dibasahi dengan genangan air hujan
Beberapa orang benci dengan air hujan
Tapi aku tidak
Aku menyukai hujan
Mengapa?
Karna hujan mengingatkanku sewaktu aku bertemu dengannya
Pun dengan akhir yang meninggalkan luka

Tentang Sebuah Rasa [SUDAH TERBIT]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang