October 21th, 2018
Silahkan pergi, kali ini aku tidak akan menahanmu untuk tetap bersamaku lagi. Meskipun aku tau itu membuat setengah hatiku mati.
Tapi jangan pernah kembali disaat hati ini telah utuh, jangan pernah memberi harapan seolah-olah hanya aku wanita yang kau cinta.
KAMU SEDANG MEMBACA
Q=U
PoetryIni perihal hatiku. Judulnya memang singkat, tapi perasaanku padamu tak sesingkat itu. Percayalah.