Benar kata bung karno, akan Ada saatnya dalam hidup kita ingin sendiri saja bersama angin menceritakan seluruh rahasia, lalu meneteskan air mata. Bagaimana air mata bisa menetes? Sumpah aku tidak membuatnya, aku cuma hanyut dalam kenangan. Aku cuma kalah oleh bayang-bayang yang ku ciptakan sendiri . Aku cuma tidak bisa mengontrol emosi yang meledak-ledak. Kenangan memang hebat, dia bisa membuat seseorang yang kuat sekalipun dapat menangis lepas. Menangis bukan karena lemah, tapi karena seseorang itu adalah manusia yang jika di lukai berhak menangis. Dan memang sepatutnya dilakukan agar tekanan dihati yang di buat oleh kenangan-kenangan itu dapat mereda.
KAMU SEDANG MEMBACA
Pemikiran Liar
RandomPemikiran-pemikiran liar yang keluar secara spontan dan di kemas dengan sedemikian rupa. *Vote jika ingin mengetahui pemikiran-pemikiran selanjutnya.