Prolog

3 1 0
                                    


Setiap 25 Tahun sekali, dunia menyelenggarakan sebuah Tournament terbesar sepanjang sejarah dunia yang disebut dengan nama Deadly Land. Mereka anak terakhir yang terlahir dari darah bangsawan di setiap Clannya akan di jadikan sebagai perserta Tournament Deadly Land. Pemenang akan di angkat untuk menjadi pemimpin Clan selajutnya dan akan di beri satu permintaan apapun.

25 tahun yang lalu, Clan Kuda Hitam berhasil memenangkan Tournament Deadly Land dengan satu permintaannya yaitu menghancurkan musuh bebuyutan Clan Kuda Hitam yang tidak lain adalah Clan Kepiting dan menghilangkan mereka dari sejarah.

Sudah 25 tahun lalu semenjak Clan Kuda Hitam menghancurkan harapan dan kenangan Clan Kepiting tanpa menyisakan apapun untuk di kenang. Seluruh Clan Bangsawan yang ada sudah menyiapkan masing masing satu anak bungsu dari tiap pemimpun Clan untuk di ikutsertakan dalam Tournament Deadly Land kali ini dan Hari ini adalah hari pengumuman bahwa Deadly Land akan di selenggarakan sebentar lagi.

90 Days in Deadly LandTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang