Entah sejak kapan
Pikiranku selalu bermain-main diatas nabastalaMenemaninya dari fajar
Sampai hadirnya senja
Hingga aku bisa melihat jelas
Perbedaan wajah mereka
Ketidak adilan duniaFajar yang selalu kesepian
Dan senja yang selalu bahagiaPadahal fajar menemani dari pagi
Dan senja hanya sesaat, lalu pergi~
Sebuah perbedaan yang sering kita lakukan?Meninggalkan yang peduli
Lalu Mengejar yang lupa diri.
KAMU SEDANG MEMBACA
DERETAN AKSARA
PoetryMereka keluar begitu saja. Lalu berlarian tanpa arah. Bagai awan pagi yang menghias fajar. Tapi siapa sangka? Mereka bisa berbahaya. Mari bariskan dihalaman imajinasi kita~