3. menghayati kembali

2.1K 54 2
                                    

Jika kita hayati kembali, tujuan dari teman - teman mengunjungi tempat wisata yang indah nan mempesona itu bukan sekedar hanya untuk berfoto ria saja, melainkan ada unsur lain yang terkadang tidak kita sadari. Unsur tersebut ialah adanya rasa ingin melihat / menikmati tanda - tanda kebesaran Alloh. Berbagai fenomena alam atau yang terjadi di alam semesta ini semuanya atas kehendak Alloh SWT. Tanpa izin-Nyalah fenomena yg terjadi / tmpt wisata yg kita kunjungi, yg amat sangat memukau nan indah untuk d pandang tidak akan ada.

Mungkin jarang sekali ada orang yg berfikir ke arah sana, karena pada jaman era global seperti sekarang ini teknologi - teknologi semakin canggih semisal handphone, seperti nya tiap tahun ada saja merk handphone yg baru dan tentunya lebih canggih dari merk dan tampilan handphone sblmnya sehingga anak - anak jaman sekarang disibukan Oleh urusan dan teknologi nya masing - masing, yg pada akhirnya menyebabkan mereka kurang dalam mengkaji ilmu pengetahuan Islam serta berfikir ilmiah dan memikirkan tanda - tanda kebesaran Alloh. Karena waktu luang yg mereka miliki digunakan untuk lebih memperdalam pengetahuan mengenai teknologinya ketimbang mengkaji ayat - ayat Alloh (Al - Qur'an).

Dan jikalau kita menyadari akan banyaknya tanda - tanda kebesaran Alloh, itu hanya Karena hasil dari pemikiran manusia. Pada hakikatnya Alloh SWT telah memerintahkan kepada seluruh umatnya membiasakan diri untuk selalu berpikir dimanapun Dan kapanpun kita berada. Seperti contoh yang terkandung dalam QS. Al - alaq.

-
-
-

Sblm lanjut
Vote n comment guys..
Mon maap bila typo / kesalahan bertebaran..
Lanjut👇

budayakan berfikir KritisTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang