*"RUQYAH DI BULAN RAMADHAN"*

36 1 0
                                    

▪️▫️▪️▫️▪️▫️▪️▫️▪️

*Ruqyah bulan puasa boleh g ?.*

+62 821-7698-****

▪️▫️▪️▫️▪️▫️▪️▫️▪️

*Bismillah..."*

Aktifitas ruqyah tidaklah membatalkan puasa seseorang. Kalaulah diruqyah pada siang hari bulan Ramadhan bisa membatalkan puasa seseorang, tentu Rasulullah semasa hidupnya pasti melarang aktifitas ruqyah di bulan Puasa.

Lalu mungkin ada yg bertanya bagaimana kalau muntah, kan muntah juga membatalkan puasa...??"

Perlu di pahami bahwa :

Muntah dalam ruqyah tidak selalu terjadi dalam proses ruqyah, sama halnya kesurupan saat diruqyah tidak selalu terjadi demikian

Terdapat dua jenis muntah dalam ruqyah yang banyak dikenal masyarakat.

1⃣. Muntah kecil: Hanya keluar lendir atau air liur

2⃣. Muntah besar: Muntah yang umum terjadi.

Jika seseorang muntah dengan sengaja maka batalah puasanya. Dan jika muntah tidak dengan sengaja, maka tidak menjadi  batal puasanya berdasarkan hadist

*مَنْ ذَرَعَهُ قَىْءٌ وَهُوَ صَائِمٌ فَلَيْسَ عَلَيْهِ قَضَاءٌ وَإِنِ اسْتَقَاءَ فَلْيَقْضِ*

Barangsiapa yang muntah menguasainya (muntah tidak sengaja) sedangkan dia dalam keadaan puasa, maka tidak ada qadha' baginya.

_Namun apabila dia muntah (dengan sengaja), maka wajib baginya membayar qadha'._ *(HR. Abu Daud)*

*Sahabat Hijrah..."* Seperti yang sudah pernah saya jelaskan tidak setiap diruqyah HARUS muntah. Jadi muntah bukanlah kewajiban dalam setiap proses ruqyah. Karena Muntah dalam ruqyah adalah suatu proses tak terduga dan tak terencana..."

Karena setiap yang menginginkan diruqyah hanya mengharapkan perubahan kebaikan dalam dirinya. Dan bukan menginginkan muntah.

Artinya muntah dalam ruqyah bukan hal yang disengaja..."

maka silahkan anda melakukan ruqyah dengan niat Allah mengangkat penyakit anda..."

Wallahu'alam..."
___________________________________

*#Barokallahufikum.*
*#SemogaBermanfaat.*
*#JazakunallahuKhoiron.*
🌳🌴🌱🌷💞🌸💞🌷🌱🌴🌳
🗄️🗝️🔫🗄️🗝️🔫🗄️🗝️😘

Berita Islami Masa KiniTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang