Aku kembali

164 30 0
                                    

   *7 Tahun Kemudian
   #London

   Seorang laki-laki berbalut Jas Dokter berjalan di lorong rumah sakit, kamera menzoom bagian Nama kartu identitas dokternya

   David Kim

   Ia memasuki ruangan kerjanya, disana ia, seorang wanita dengan style serupa menyilangkan kedua tangannya sembari menatap kesal ke arah Davin.

   "Kau benar-benar akan kembali ke Seoul?" tanyanya dengan nada sinis,

   David hanya mengangguk,

   "Kenapa? Kau sudah sukses disini, kau juga mengatakan, kau betah disini,," Lanjutnya,

   "Aku hanya ingin kembali kerumah," Jawab David singkat, ia mengemas barang-barangnya,

   "Karena wanita itu?" perkataan wanita itu menghentikan gerakan David,

   "Huuh,, aku kembali untuknya,,"

   "Yakk!! Kim Tae Hyun!! Ini sudah 7 tahun, tidak bisakah kau melupakannya?" Wanita dengan nama Soo Young itu mulai lelah,

    Ia mencintai Tae Hyun sejak lama, tapi laki-laki itu hanya menetapkan hatinya pada Cinta pertamanya itu.

   Tae Hyun tersenyum, "Aku menjadi seperti ini karena dia, benar sampai sekarang aku memang masih menyukainya, ntah ini bodoh atau bagaimana,," Tae Hyun menghela nafas

   "Jika dia tak membalas pesanku sejak 7 tahun yang lalu, aku harus tau apa alasannya. Aku harus tau keadaannya, apa dia bahagia atau tidak, apa dia juga menungguku atau tidak, bahkan jika dia sudah mati sekalipun, aku harus tau semuanya,!!" ujar Tae Hyun dengan nada tegas.

    ****
    #Seoul

     Seorang wanita tengah duduk sembari mengetik, jarinya bergerak lincah diatas keyboard laptop.

    'Tok,, tok,, tok,,'

    "Permisi, aku ingin membayar tagihanku,,"

    Wanita itu yang tak lain adalah Chae Jo tetap fokus mengetik,

    "PERMISI!!!"

    Nada tekanan itu membuat Chae Jo tersentak, ia lalu bangun dari duduknya,

   "Iya, maafkan saya, pesanan meja nomor berapa?" tanya Chae Jo,

    "Apa kau niat bekerja atau tidak,"

    "Maafkan saya,," Chae Jo menunduk meminta maaf,

     "Ugh, kau,, kau bukankah Chae Jo? Si penipu itu? Auugghh,, bagaimana bisa toko ini mempekerjakan seorang penipu sepertimu?" Ia melirik laptop Chae Jo

     "Kau menulis lagi? Kali ini siapa yang kau plagiatkan?" nada sinis dari ejekan pelanggan wanita itu hanya dibalas Chae Jo dengan senyuman.

     "Total semuanya, 31 ribu Won,,"

     Pelanggan itu lalu memberikan uangnya, "Jika aku jadi kau, mungkin aku akan mati, pekerjaan plagiat itu memang sungguh memalukan,,"

     Setelah pelanggan itu pergi, Chae Jo hanya bisa menatap laptopnya.

     #FlashbackOn

     'PENULIS CHAE JO MEMPLAGIAT KARYA TULISAN'

     Hidupnya berubah ketika ia divonis memplagiat tulisan novelnya. Semua bukti yang dikerahkannya sia-sia.

    Dan pada akhirnya, ia tau kekasihnya Jo Hoon telah memutarbalikkan fakta. Ternyata selama ini, karya tulisnya dikirimkan ke penerbit lain atas nama kekasih barunya.

Only You (The End)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang