Musuh utama dalam hidup adalah diri kita sendiri yang berupa Kesombongan, Nafsu, Keserakahan, Kemarahan, Kemalasan, Kerakusan, dan Iri hati...
Dan Iri hati sangat mendominasi paling banyak dalam kehidupan kita sendiri dan akan susah untuk keluar dari dalam hati kita.Terlalu banyak rasa iri ini menyebabkan kesombongan, nafsu, keserakahan, kemarahan, kemalasan dan kerakusan dapat dengan mudah merasuki hati kita sehingga menjadikan kita pribadi yang tidak berperasaan terhadap orang lain..
KAMU SEDANG MEMBACA
FILOSOFI HIDUP🌟
RandomHidup selalu memiliki sebuah makna, terkadang apa yang ada disekitar kita akan selalu menjadi bagian penting dari setiap pelajaran dalam hidup kita.