Ketika senja berbalut kabut, Dalam bias hamparan berbutir debu,
merengkuh jalin titian rapuh.
Disini, terpaku dalam rembang tak berpelangi,
Ku simpuh semua jelaga noktah, ku pendam serumpun perdu penyebab luka,
Dalam rengkuhmu semua nyata.-Hanifah-
TEATER KASSET
KAMU SEDANG MEMBACA
Kiasan Kata
PoetryAntologi puisi milik Ayuni dan teman-teman sebelum akun pindah tangan. Serumpun kata yang dirangkai menjadi kalimat Berpadu dengan diksi dan ide ide Menjadikannya seuntai puisi yang tertuang dalam kiasan kata Puisi di sini di tulis oleh berbagai pen...