DESEMBER

16 4 0
                                    

Renjanaku lagi-lagi mengadu
Kau pun semakin memilih mematung
Kau bungkam dalam sendu
Sedang aku berkabung dan sulit patuh

Beberapa ingatan mulai berbekas pulang
Memberi nutrisi batin bahwa itu tetap berulang

Kau tidak bersalah,
Atau aku yang terlalu mengalah ?

Dimensimu mulai aku batasi
Lingkaran mu mulai aku persempit
Apa itu sebuah kesalahan sebab curiga itu semakin menjadi?
Tolonglah untuk mengerti,
Aku hanya menuruti perintah naluri

Kau katakan ini hanyalah perihal porsi
Katamu bahkan aku sudah diajarkan dalam istanaku sendiri
Kau tahu? Aku mencoba untuk paham dalam segala situasi

Ini Kisah 'TANPA JUDUL'Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang