"APA!-" Teriak Andre kaget setelah mengetahui bahwa Alena tadi pingsan."Alena baik-baik aja kan?" Tanya Andre kepada si penelepon
"Biasa aja, nyettt,"
Sahut si penelepon yang tak lain adalah Kevin.
"Oke Gue sekarang kesekolah jemput Alena," Ucap Andre panik. Ia sangat takut terjadi apa-apa sama adik tersayangnya.
"Mau kemana Ndre?" Tanya Kiky sahabatnya yang memperhatikan tingkah Andre dari tadi.
"Gue mau jemput Alen," Sahut Andre sambil membuka pintu mobilnya. Kiky hanya ber-oh ria.
Andre segera tancap gas menuju SMA Garuda yang tak jauh dari Sekolahnya. Sesampainya disekolah tersebut Andre memarkirkan mobilnya di parkiran. Ia merasa binggung harus mencari Alena dimana, ini kali pertama Andre menjemput Alena.
Ganteng banget!!
Cogan SMA nusa njirrr
Biasa aja kalik!
Bisikan anak SMA Garuda yang terdengar jelas ditelinga Andre.
Andre hanya diam dan melihat IPhone nya.Kevin si kunyuk
Dimana Alen njirr?!
Di UKS
Bawak keparkiran
Gue tunggu!Ribet nyett
Ada pacarnya!
Yaudah Gue kesana
Andre pun memberanikan diri bertanya kepada cewek yang berada di samping mobilnya.
"Permisi-" Ucap Andre canggung. Cewek itupun berputar 90° menghadap kearah Andre dengan alis yang terangkat satu."Gue mau nanyak, UKS dimana ya?" Tanya Andre kepada cewek itu. Cewek itu tidak menyahut, dan langsung pergi tanpa mengucap sepatah katapun.
Sombong banget tu cewek!-Batin Andre.
"ANDRE!" Teriak Kevin dari kejauhan. Andre pun segera menghampiri Kevin.
"Noh si Alen," Tunjuk Kevin kearah Nathan yang kini sedang menopang Alen yang masih terlihat lemas.
Andre pun segera menuntun Nathan dan Alena menuju ke mobilnya.
"Makasih ya kak," Ucap Alena kepada Nathan diambang pintu mobil.
"Iya-" Ucap Nathan," Jaga kesehatan," Lanjut Nathan sambil mengusap-usap puncak kepala Alena.
"Gue sama Alen pamit dulu," Ucap Andre kepada kedua temannya, Nathan dan Kevin.
Nathan dan Kevin pun mengangguk dan menatap mobil Andre yang kian menjauh.
"APA LO!" Ucap Kevin sinis. Nathan pun membalas tatapan Kevin dengan tatapan yang tak kalah sinis. "APA!"
☘☘☘☘☘
Hari ini adalah hari minggu. Alena tampak bermalas-malasan didalam kamar sepanjang hari sambil melihat-lihat instagram milik nya.
Ketika sedang asik dengan aktivitasnya, IPhone nya berdering menandakan pesan masuk.
KAMU SEDANG MEMBACA
NATHAN √
Novela JuvenilNovel ini menceritakan kisah cinta Nathan. Nathan Angelo, seorang pria tampan, dingin, dan kasar jatuh cinta kepada seorang wanita ketika masih kecil. Nathan menjalani kisah cinta manis bersama dengan Alena wanita pujaannya. Banyak liku-liku antar...