Judul: Noire
Penulis: cecilwang
Seperti tulisan aku sebelumnya, semua cerita kak cecil wajib dibaca - yang masih lengkap di wattpad ataupun yang udah di cetak.
Kenapa? Karena ide dan jalan ceritanya, pilihan kata, penggambaran karakter dan semuanya itu menarik.Ini merupakan salah satu novel kak Cecil yang partnya masih lengkap di wattpad. Tapi, ada beberapa part yang di private, jadi kalian harus follow kak cecil dulu yaa.
Menceritakan perjalanan cinta Sienna (adiknya Warren) dan Efra (pria yang dianggap gay).
Bagaimana Sienna sangat menyukai Efra, sampai menjebak pria itu dan membuat pria itu menikahinya. Ternyata, itu bukanlah akhir ceritanya, tetapi itu malah awal ceritanya. Bagaimana Sienna membuktikan bahwa dia adalah perempuan yang pantas bersanding sengan Efra, dan bagaimana Sienna membuat suaminya jatuh cinta padanya.Oh yaaa, epilog novel ini kejutan banget deh. Pasti gak ada yang nyangka epilognya kayak gitu. Hahaha
KAMU SEDANG MEMBACA
Rekomendasi Cerita Romantis Terbaik di Wattpad
RomanceTerima kasih untuk para penulis yang sudah membuat keajaiban disini. Menurut aku disini lahir banyak novel yang sangat keren dan sayang untuk dilewatkan. Bagi kalian yang suka cerita romantis, hai kita mungkin satu frekuensi 😁 Jadi, ini beberapa re...