HAWIN
Hadiah terbaik hidup,
Adalah kamu.
Warna yang tak bisa ku definisikan,
Insan yang dihadirkan Tuhan,
Nuansa tenang kebahagiaan.***
Puisi akrostik karya: Hawin
Asal kota: Sarolangun, Jambi
KAMU SEDANG MEMBACA
Kumpulan Puisi Akrostik
PoetryBerisi kumpulan puisi akrostik karya member GPI. Puisi akrostik disini memakai susunan huruf dari nama-nama member GPI yang membentuk sebuah kalimat secara vertikal.