LUFI
Lihatlah apa yang ada dalam lubuk hati.
Untuk menerima yang datang karena iman.
Fokuslah pada tujuan pernikahan.
Ini bukan sekedar hubungan tapi sebuah pertanggungjawaban.***
Puisi akrostik karya: Lufianto
Asal kota: Palangkaraya
KAMU SEDANG MEMBACA
Kumpulan Puisi Akrostik
PoesíaBerisi kumpulan puisi akrostik karya member GPI. Puisi akrostik disini memakai susunan huruf dari nama-nama member GPI yang membentuk sebuah kalimat secara vertikal.