Bukan bahagia yang membuat kita bersyukur tapi dengan bersyukur kita bisa bahagiaKadang-kadang kita suka inginkan apa yang menjadi milik orang lain tapi kita lupa kalau Allah sudah memberikan apa yang terbaik untuk kita yang mungkin belum dimiliki oleh orang lain.
Daripada terus memikirkan hal buruk yang mungkin akan terjadi dalam hidupmu, lebih baik memikirkan hal-hal baik yang telah menghiasi harimu.
Jadilah orang yang bersyukur dalam kondisi apapun. Sanggup?
Samarinda, 31 Mei 2020
Fatia Rahmi
KAMU SEDANG MEMBACA
About Life
AcakTerkadang, banyak juga orang yang pandai mengeluarkan kata-kata mutiara simple untuk diungkapkan kepada keluarga atau bahkan teman yang hatinya sedang mengalami kegundahan. Kehidupan memang selalu menjadi misteri bagi siapapun. Masa depan yang sulit...