#18

14 0 0
                                    

Tanpa sadar,
satu persatu orang yang selalu ada buat kita akan meninggalkan kita suatu hari nanti.
Tetapi kamu harus tetap sadar,
Dan jangan sampai kamu meninggalkan diri kamu sendiri.
Atas apa yang telah kamu perbuat.

Bangkit dan terus melangkah lah.
Masih ada seseorang didepan yang telah lama menunggumu.
Menunggu giliran mendampingi kamu.
Dan berharap lah,agar dia yang akan selalu ada buat kamu tanpa harus meninggalkan kamu.

Berdampingan tanpa harus terburu-buru.

-viaawww-

Sebuah Kata Tak BermaknaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang