PART III- secarik kertas

0 1 0
                                    

To:pilar

Kamu tau?
Ini pertama kalinya aku cinta sama seseorang cowok. Ini pertama kalinya aku merasa deg degan bicara sama seorang cowok.

Aku harap bisa bertemu denganmu lagi. Bertemu dengan cinta pertama kembali. Aku tau kita baru pertama kali bertemu tapi apa salah jika aku menyukaimu?

Aku tak bisa berharap banyak karna yang menemukan kita adalah takdir bukan karna kesengajaan. Aku tau seharusny kita gak boleh terlalu percaya sama orang yang baru dikenal tapi aku merasa kamu berbeda.

Untuk kamu yang punya senyum semanis gulali
Untuk kamu yang tegap seperti garuda
Dan untuk kamu yang lucu seperti kucing

I love you

Salam cahaya 16, juni 2017

Cahaya tak sengaja menemukan secarik kertas yang terselip di salah satu buku tulisnya saat kelas tujuh dahulu

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Cahaya tak sengaja menemukan secarik kertas yang terselip di salah satu buku tulisnya saat kelas tujuh dahulu. Saat ini ia sedang membaca buku buku lamanya yang tersimpan digudang. Tidak ada buku buku cahaya yang dibuang atau dijual oleh bundanya sayang katanya.

Lucu sekali pikirnya. Sekarang cahaya benar benar merindukan sosok cinta pertamanya itu seseorang yang berhasil membuat jantungnya berdegup sangat kencang.

Cahaya membawa secarik kertas itu kekamarnya setelah ia siap membereskan buku buku lamanya digudang. Cahaya melihat isi suratnya sambil telungkup. Setelah ia membacanya cahaya berguling-guling ditempat tidur karna menurutnya ini sangat lucu bukan?
Malahan ada gambar love membuatnya tak bisa berhenti senyum senyum sendiri.

Brakkk....

"Awwwhh" ringis cahaya sekarang ia sudah berciuman dengan lantai kamarnya. Cahaya melupakan sakitnya ia kembali membaca surat itu berulang-ulang dan memeluk surat itu sampai cahaya ketiduran di lantai sambil memeluk suratnya.

Cahaya adriana alice

23 sept
250 word

pilar cahayaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang