6. 00.00

179 17 0
                                    

"I'll do for her" Nannan meletakkan gelasnya di atas meja dengan keras

Jackson tersenyum dan bertepuk tangan.

"great bro"

Nannan menarik tangan gue

"pulang"

Gue liat kayaknya raut muka Nannan mulai memelas.

"Nan lo gapapa? Lo minum berapa gelas tadi?" gue khawatir dia terlalu banyak nerima ajakan minum dari teman teman bokapnya ditambah dengan gelas gue tadi.

Dia hanya membentuk "oke" dengan jarinya

"lo nyetir ya" Nannan melemparkan kunci mobilnya

"oke"

Nannan tertidur lemas di mobil, suasana mobil sepi tidak seperti saat berangkat tadi.

Sampai dirumah gue langsung memarkir mobil Nannan di halaman rumah. Nannan masih tidur dengan kepala miringnya.

"Nan, lo tidur di rumah gue aja ya"

Nannan tak menjawab

Dengan berat hati gue menggendong Nannan. Jangan kalian pikir gendong ala princess. Gak. Gendong bahu aja berat, si manusia setengah kwintal ini.

"loh kamu apain si Nannan itu dek?" tanya mama dari dapur

"apasi ma ya kali aku apa apain, mabok dikit dia tadi kebanyakan minum, nginep disini malem ini"

"oh" jawab mama

Gue antar Nannan ke kamar tidur khusus dia sejak kecil. Fyi karena kami temenan sejak kecil mama sampe nyediain kamar khusus buat Nannan, lagian mama juga nganggep dia jadi kakak gue.

Setelah membiarkan dia terlentang di kasur, gue mencari baju yang belom gue pake. Karena hobi gue belanja baju atau kaos kaos gitu jadi banyak yang belum pernah dipake dan alhasil dipake Nannan pas nginep atau renang kemarin. Gue meletakkan baju itu di meja samping kasurnya dan menulis di notes "kalo bangun, mandi ganti baju, kunci mobil di gue"

Karena merasa mengantuk juga gue segera menuju kamar, membersihkan make up dan seperti biasa pakai skincare malam. Dan mulai menutup mata dan tidur.

Kringggg kringggg

Gue terkejut mendengar suara alarm ditengah malam begini. Dengan kesal gue ambil handphone dan baru inget ini alarm pengingat ulang tahun Nannan jam 00.00

"happy birthday Nan, gue mager mau ngucapin ke kamar lo"

Gue pun lanjut tidur

----

"ma, Nannan mana?"

"lah belum turun tuh panggil gih, nih sarapannya udah siap"

"ni anak bilang orang lelet padahal sendirinya lelet"

Gue menuju kamar Nannan dengan membawa jiwa emak emak bangunin anaknya

"NANNANNN BANGUN GAK LOO DARI TADI...."

Gue membuka pintu kamar Nannan ternyata dia bermain handphonenya.

"turun gih sarapan"

Nannan mengangguk

Gue segera melangkahkan kaki menuju dapur lagi.

Gue segera melangkahkan kaki menuju dapur lagi

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

"

eh lo inget gak hari ini hari apa?" Nannan bangkit dari kasurnya menanyakan ini dengan semangat

"engga" (*yaelah ya ulang tahun lo lah)

"seriusan ga tau? hari penting loh"

"apasih orang hari lahir pancasila udah lewat" gue meninggalkan kamar Nannan

Nannan menyusul ke dapur untuk sarapan. Keheningan terjadi saat sarapan, entah karena kelaparan atau dia masih kesal kalo gue gak inget ulang tahunnya.

"ma Nannan pulang dulu ya, makasih sarapannya enak banget" Nannan berpamitan ke mama dan melewatiku begitu saja

Gue tertawa kecil. Kemudian dia kembali lagi.

"kunci gue mana?"

Gue tertawa keras, dan melempar kunci mobilnya. Tepat ditangkapnya, lalu dia segera pulang.

Tiba tiba gue ada ide buat upload foto Nannan sekalian ngucapin ulang tahunnya biar dia gak ge er sama surprise gue nanti

Siapa ulang tahun sekarang?? Hahaha happy birthday Nannan, wish you all the best lah pokoknya :p selamat tambah tua yaa kakak guee <3

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Siapa ulang tahun sekarang?? Hahaha happy birthday Nannan, wish you all the best lah pokoknya :p selamat tambah tua yaa kakak guee <3

175 likes       2 comment

Zhou zhennan : gue gak ulang tahun skrg, gue bukan kakak lo.

(y/n) : udah syukur diucapin

Nannan is calling

"salah gue apa lagi nih, udah tiba tiba nelpon aja"

Gue mengangkat telepon dari Nannan

"apaan?"

"sore nanti temenin gue"

"kemana"

"diundang stasiun tv gue, gatau acara hiburan gitu"

"oh oke jemput gue yak"

Tuttt tuttt tutt

"gila udah dimatiin duluan, dasar"

Feeling Like BoyFriend (Zhou Zhennan)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang