Select All
  • [SUDAH TERBIT] Pit a Pat : Karena Tiap Detak Punya Cerita
    942K 132K 42

    [HATI] . Terbiasa hidup hanya untuk makan, tidur, dan bernafas sehari-hari, bisa dibilang membuat Maya si Pengangguran dengan track record selama dua tahun itu, benar-benar pemegang prinsip kuat bila hidup seperti air yang mengalir. Let it flow then it will be fine. Namun, semua berantakan saat sang Kakak memintanya u...

    Completed  
  • Kejar Tenggat
    1M 91.9K 35

    [Status: Completed] "Bunda pengen ngeliat kamu menikah tahun depan." Kara, perempuan, 24 tahun. Masih single dari lahir. Dilema karena Bunda memintanya segera mencari pasangan, Kara meminta Zafran, lelaki yang entah berantah asal-usulnya, untuk jadi pacarnya. Namun itu belum cukup membuat Bunda senang, karena Bunda ma...

    Completed  
  • Acc Dok? (TERBIT)
    3.4M 163K 43

    Kepada : dr. Erlangga Abiandra Pemohon : Aranea Chrysana Puspandari Perihal: Permohonan Pemberian Jarak Saya, Aranea Chrysana Puspandari, meminta dengan hormat agar dr. Erlangga Abiandra bisa mengurangi intensitas pertemuan tidak sengaja di antara kita yang akhir-akhir ini meningkat pesat. Saya selalu hipertensi tiap...

    Completed  
  • Mendadak Mbak
    2.5M 83.9K 13

    [Part Private!!] Karena satu kali menabrak ibu-ibu di tengah jalan, Vianka terpaksa menjadi pembantu dadakan. Selain sebagai kompensasi sudah menabrak ibu tua itu, Vianka juga menjadikan ini sebagai kesempatan kabur dari pertunangan gila yang direncanakan orang tuanya. Bukan sebab tidak cinta dengan si pria yang dijod...

    Completed  
  • PRIDE
    1.1M 86.1K 46

    [When You Fall In Love, Never Forget Your Pride] Apa salahnya kalau perempuan jadi pilot? Belum ada Undang-Undang negara yang melarang perempuan menjadi pilot. Perempuan aja boleh jadi presiden, mentri, gubenur, walikota, bupati, dan lainnya, masa gak boleh jadi pilot? Islean (dibaca Ailin) Djohan seorang pilot spesif...

    Completed  
  • Happily Ever After ✅
    1M 39.7K 15

    [Sequel from Sweet Wedding] . . . . Tentang pasangan yang sangat manis setelah mempunyai anak. Copyright © by chocodelette. All rights reserved.

    Completed  
  • The Difference Of Us (Sequel CDS)
    23.7K 2.5K 18

    Yazid dan Yazdan. Mereka anak kembar, namun sifatnya sangat berkebalikan. Yazid kalem dan penurut. Yazdan tidak bisa diam dan cenderung suka melawan. Yang sama dari mereka adalah, keduanya mempunyai suara yang bagus, sama seperti kedua orang tua mereka. Ya, ini kisah dari Abbasy Yazid Alkahfi dah Abbasy Yazdan Alkahfi...

  • {DITERBITKAN} Countless Love
    4M 270K 33

    Raikan pikir ia tak akan pernah jatuh cinta lagi. Kebahagiaan bisa dicari bukan hanya sekedar dari cinta, menurutnya. Hidup tanpa cinta memang terdengar naif, tapi itulah yang sedang ia terapkan pada hidupnya. Perjalanan cinta di masa lampau selama hampir 22 tahun memberinya banyak pelajaran untuk tetap menjaga hatiny...

  • Gendut? Siapa Takut! (DIHAPUS)
    3.7M 514K 37

    Moza seorang penulis novel best seller yang memiliki masalah dengen berat badannya. Selalu menjadi bulan-bulanan temannya saat masih sekolah. Hingga cerita cintanya yang selama ini tak pernah berjalan mulus.

    Completed  
  • She's The Boss!
    7.3M 321K 36

    [SUDAH TERBIT] [Highest rank : Di Hatimu] Bos satu ini bakal menganggapmu taburan seledri di atas kuah bakso. Serius. "Kalau bisa jangan tatap matanya. Atau jangan bernapas sekalian!" Tatapan lasernya mampu menghabisimu sebelum bibirmu sanggup berucap. Perkenalkan : Wyne Gunardi. Cantik, muda, perfeksionis, dan benc...

  • Milky Way (Sebuah Nama)
    393K 10.2K 7

    Re-publish Kamu pernah merasa deja-vu? Perasaan tentang mengalami peristiwa yang sama berulang kali. Atau perasaan tentang mengenal seseorang yang baru pertama kali bertemu? Seperti yang aku alami. Aku merasa mengenalnya, tapi tidak juga kutemukan kepingan cerita atau peristiwa yang ada dia di dalamnya. Senyum yang me...

    Completed  
  • Dilema
    962K 21.1K 14

    Lima tahun memendam perasaan sendiri, membuat Naya cukup puas terjebak dalam bos-karyawan-zone. Alih-alih menarik perhatian pria pujaannya, Naya lebih suka menikmati perasaannya dalam diam. Tapi tentu rasa sukanya terhadap Prima tidak luput dari perhatian teman-temannya, terlebih Kafka. Manusia pecinta monyet dan laut...

    Completed  
  • Akhir Pertama [Segera Terbit Open PO]
    4.1M 97.4K 14

    "Kalau emang kamu gak suka sama Radit, jangan kasih celah buat dia bisa dapatin kamu, kasih ke aku." *** Kisah ini datang dari dua manusia dengan kecepatan jatuh hati yang saling bertolak belakang. Gita selalu mudah jatuh hati pada lelaki yang berpenampilan menarik. Sementara Dean, seakan membutuhkan waktu hampir seum...

    Completed  
  • A Short Journey (3)
    3.9M 255K 32

    Orang bilang, seseorang yang dilangkahi menikah oleh adiknya akan lama sekali mendapatkan pasangan. Bagi Iskandar Muda, semua itu tidak masalah. Ia akan menikah suatu saat nanti, satu keyakinannya. Iskandar Muda tidak pernah menyangka, ia bisa bertemu dengan Alena Maharani, gadis cerewet yang jika berbicara selalu me...

    Completed  
  • Wife Of Hodge (Book 2)
    512K 34K 22

    Lanjutan dari A Hodge Of Mine

  • Desiran Angin Laut
    4.8M 614K 36

    [Pemenang Wattys Award 2017 kategori Riveting Reads] Apa sih yang dipikirkan orang saat mendengar kata pelaut? Orang yang kerjanya menangkap ikan seperti nelayan? Orang yang bekerja berbulan-bulan di laut dan tak pulang-pulang? Atau orang yang diyakini tidak pernah cukup dengan satu wanita saja?

    Completed  
  • Different Taste (COMPLETE)
    1.8M 203K 56

    Lintang pikir, itu adalah cinta. Namun kehadiran Adam membuatnya sadar bahwa tidak semua rasa yang kita anggap sempurna adalah romansa. Tetapi Dennis menolak mundur dari perasaannya. Ia perjuangan rasa yang berdentam di dada sekalipun tabu mengiringi apa yang ia damba. Ia tutup mata, walau ia paham segalanya kan bera...

    Completed  
  • Oh, Kids!!! (Terbit) ✓
    1.1M 66.5K 28

    Sudah Terbit. Harga 87.000 Pemesanan bisa langsung ke Bukuloe. Cek IG : @bukuloe Atau langsung hubungi lewat : Wa : 081289635622 Line : bukuloe Bukalapak/Shopee/Tokopedia Versi ebook juga tersedia. Di lapaknya Batik Publisher. Berisi kisah kerempongan pasangan orang tua baru dalam menangani berbagai tingkah ajaib ke...

    Completed  
  • Replacement Wife
    729K 35.3K 36

    REVISI (BEBERAPA PART DIHAPUS) Jenita hanya mengernyit tak mengerti kenapa ia harus memakai pakaian seperti itu. Harusnya ia memakai pakaian yang sama seperti yang dipakai bundanya karena ia adiknya mempelai perempuan, tapi kenapa ini beda? Belum lagi dengan make-up tebal yang melumuri wajahnya dan untaian melati yan...

  • Jagad #2 Unstoppable Love Series
    155K 21.7K 18

    Warning: this is teaser version Hidup di dunia fiksi, itu pilihanku. Aku bahagia di dalamnya. Titik. Tak usahlah aku bermimpi menemukan seseorang di kehidupan ini. Bahagia sendiri, itu pilihanku. Aku. Gemintang. Ini adalah kisahku...

    Completed   Mature
  • Angkasa #1 Unstoppable Love Series
    513K 56.6K 25

    Warning: this is teaser version. Menikah. Itu pinta ibuku. Wanita yang telah melahirkanku. Perempuan yang bertahun-tahun hidup dalam pengabaian ayahku. Kini, di usia paruh bayanya dokter memvonisnya dengan penyakit yang membuat ragaku mendadak kaku. Kanker. Sisa umur sekitar 6 bulan. Aku takut kehilangannya. Belum si...

    Completed   Mature
  • Save Me Mr. Cool (Complete)
    898K 63.7K 35

    Dia GAY??? Raiden Agera Calisto, pria GAY atau penyuka sesama jenis itu adalah suamiku. Pria tampan kaya yang menggiringku untuk masuk dalam genggaman dan kuasanya. Pria mesum tingkat Dewa itu mengatakan sama sekali tak tertarik pada tubuh triplekku apalagi berniat menyentuhku. Ya ampun, kenapa hidupku bisa berakhir d...

    Completed  
  • UNTUKMU, IMAM RAHASIAKU (the Secret Husband) TERBIT!
    5.5M 174K 29

    TERSEDIA DI GRAMEDIA. Dalam Hadist dari Zubair bin Awam Ra, Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda, "Umumkanlah nikah."(HR. Ahmad 16130, Ibnu Hibban 4066 dan di hasankan Syuaib Al-Arnauth) Tapi apa yang dilakukan Maylan berbeda, dia merahasiakan pernikahannya dengan Ken. Yang notabene adalah CEO perusahaan tempat...

    Completed  
  • Let it Flow (SUDAH TERBIT)
    1.2M 35.1K 11

    - "Benar apa yang dikatakan pria tadi?" Pertanyaan itu membuat Yasmin tak berdaya. "Apa kamu pernah menggugurkan kandungan?" Yasmin tahu, pertanyaan Arjuna diselimuti kemarahan memuncak. Ini lebih menegangkan dibandingkan saat malam pertama Arjuna sadar ia bukan gadis perawan. Ini vonis yang lebih perih. Karena sampa...

    Completed  
  • Jungkir Balik Dunia Raras
    988K 75.6K 26

    [Complete] Raras Ashadewi, gadis manja yang tengah digulung rindu pada Mama yang meninggalkannya tujuh tahun lalu. Mengabaikan ketidaksetujuan sang Papa, Raras membawa kakinya memulai meniti jejak. Sendiri. Lalu dihadiahi oleh Rob seorang 'teman'. Teman berkeliling mencari sebuah alamat, lalu berubah menjadi teman hid...

    Completed  
  • Begitulah Cinta
    321K 37.5K 39

    Arya Bachtiar merasa hidupnya baik-baik saja walau kedua kakaknya telah berkeluarga. Dia masih aktif traveling dan membangun perusahaannya sendiri. Walau terkadang dia merasakan kesepian di rumah yang ditinggali bersama kedua orang tuanya. Tapi seceria apapun Arya, dia tetap butuh orang-orang yang bisa membangkitkan...

    Completed  
  • BRINA &BRIAN
    1M 10.8K 6

    Sabrina Azzahra, single, 30 tahun, cantik dan karir sukses, Tapi tak mempercayai adanya pria yang bisa memberikan kesetiaan untukna karena pengalamannya selama ini yang selalu di khianati. Tapi hidupnya seketika berubah, ketika tiba-tiba ada seorang karyawannya melamarnya. Febriano Andromeda, pria yang juga terpaut u...

    Completed   Mature
  • Never Let You Go (Terbit)
    600K 58.3K 26

    (Sudah Terbit) Apa yang kurasakan pada gadis itu bukanlah cinta pada pandangan pertama, tapi tidak butuh waktu lama untuk merasa terikat padanya. Hanya saja, mendapatkannya jelas bukan perkara mudah karena dia tidak pernah terlihat suka padaku. Tidak sedikit pun. Dan itu menyinggung harga diri, tapi aku tidak bisa l...

  • Beautiful Statue
    565K 39.8K 39

    Sepuluh tahun sejak ditinggal oleh cintanya, Nico Hartawan pun berhasil menjadi seorang bedah saraf yang dikenal sebagai 'Tangan Tuhan' karena kepandaian dan keterampilannya yang luar biasa. Namun, dibalik semua keberhasilannya di rumah sakit Nico adalah seorang lelaki dengan separuh jiwanya yang telah mati sejak pere...

    Completed  
  • Internal Love 2
    560K 50.6K 15

    [Medical Content] Bagaimana jika seorang dokter menikah dengan yang seprofesi? Orang-orang menyebutnya keberuntungan, tapi kenyataannya adalah bencana. Internal Love 2 merupakan sequel dari Internal Love (Wajib baca yang pertama dulu!). Adit and Aditya's life after marriage akan diceritakan pada kisah ini lebih menda...