Q & A

241 62 41
                                    

Karena banyak yang minta Q & A, akhirnya author menyiapkan chapter spesial ini. Yuk langsung mulai aja!

~~~~

1. Warna kesukaan author apa?
= Hijau💚, ungu💜, biru💙, hitam🖤, dan kuning💛.

2. Dapat inspirasi buat bikin cerita ini dari mana?
= Gk tau author jg bingung, hehehe. Mungkin karena author suka nonton drama dan film action.

3. Bias author di setiap unit siapa? Bias di NCT secara keseluruhan siapa? Sama alasannya milih yg per unit sama yg secara keseluruhan?
= Untuk setiap unit sih gk ada, adanya buat keseluruhan NCT. Author pilih Winwin buat jd bias author. Dan Winwin ini benar2 bias pertama author setelah terjun ke dunia per-kpop an sejak SD.
Cerita di balik pemilihan Winwin menjadi bias adalah karena setiap author nonton video NCT mata author pasti secara gk sadar bakal terus tertuju ke Winwin. Sementara sama member lain adil2 aja gt, sama rata. Kl gk salah, author jg pernah bilang kl bias author punya satu nilai tambah yg buat author milih dia jd bias.
Alasan kenapa gk milih bias dari unit Dream karena mereka semua udh kayak anak sendiri (walaupun author seumuran sama Jisung, tp tetap aj), mana bisa orang tua disuruh cuma milih salah satu dari anak2nya. Kalau buat 127 sama WayV, bukannya Winwin dari kedua unit itu, hehehe. 😁

4. Lebih suka dipanggil sama readers, Author atau Ersya?
= Apa aj sih, senyamannya kalian aj. Asal jangan panggilan yg aneh2!

5. Mau lihat lockscreen author boleh?
= Boleh 😁

 Mau lihat lockscreen author boleh?= Boleh 😁

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

6. Author kuliah di mana? Negeri atau swasta?
= Di Jatinangor, negeri. Author cuma bisa ngasih tau daerahnya aja, univnya kalian tebak sendiri. 😉

7. Genre lagu yg paling author suka? Terus lagu apa yg author lg sering dengerin dari genre itu?
= Genre lagu yg paling author suka itu Pop Ballad. Lagu ballad yg lg sering author dengerin sekarang, lagu WayV di album baru mereka judulnya Horizon.

8. Photocard yg ada di foto profil author, beneran punya author? Kl iya, mau liat fotonya boleh?
= Iya dan boleh.

 Photocard yg ada di foto profil author, beneran punya author? Kl iya, mau liat fotonya boleh?= Iya dan boleh

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
UNDERCOVER [NCT FF]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang