5. pesta piyama

305 35 1
                                    

Aku menatap pemandangan dari dalam bus sambil bernyanyi kecil

" heii!!" seru seseorang mengagetkanku

Aduh kenapa aku selalu kaget di dalam bus sih?

Aku lalu menoleh dengan kesal

" maaf" kata fin tertawa

" anjirr gilak kaget gua finn kirain jambret" ujarku memukul bahunya

Finn lalu terkekeh

" lu kok sendirian aja?" tanyanya sambil menyenderkan tubuh di kursi

" gakpapa lagian sendiri itu seru kok, tenang" ucapku tersenyum

" dasar lebay lo orang aja lebih enak rame" balasnya cerewet

" iya terserah lo deh finn" celetukku menyerah

Lima menit kemudian aku pun turun dengan finn namun dia lalu pamit pergi dengan noah

" alya" panggil millie mengejarku

Aku menoleh dan tersenyum

" hai" sapaku riang

" hai lo tadi jalan bareng finn ya?" tanyanya heran

" iya kebetulan jumpa di bus" balasku santai

" lo tau gak gua heran banget tau" kata milie tiba tiba

" kenapa?" tanyaku berhenti berjalan

" itu si Sadie setiap ngeliat finn pasti senyum senyum sendiri" ujarnya

" beneran?? Berarti Sadie suka dong sama finn" balasku bersemangat

" wahh akhirnya si Sadie bisa suka sama orang dong" balasnya bodoh

" anjirr ya bisalah" ucapku geram

" kalo lo bisa?" tanyanya

" maksudnya?" tanyaku balik

" lo bisa suka sama orang?" tanyanya makin bodoh

" ya bisalah millie" balasku lebih bodoh

" siapa?" tanyanya langsung, oh tidak aku masuk jebakan millie bobby brown

" ehmm rahasia dongg" kataku misterius

" yaudahh" ujarnya nyerah, tumben dia nyerah biarin lah asal aku bisa tenang

Hari itu di sekolah berjalan seperti biasa, aku pulang dengan anna yang membawa mobil

Di rumah

Aku lalu ganti baju dan makan siang

Setelahnya aku memutuskan tidur siang

Sadie pov

Aku mengetuk pintu rumah alya dan disambut oleh mamanya ( tante delina)

" hai cantik" sapa mamanya ramah

" hai tan alyanya ada?" tanyaku memastikan

" ada kok di kamarnya kamu masuk aja" sambut tante delina

aku kemudian masuk dan menaiki tangga lalu masuk ke kamar alya

" yahh ni anak malah tidur lagi" ujarku heran

" woyy bangun al bangun!!" teriakku di telinganya

" anjirr" teriaknya spontan dan bangun dari kasurnya

Aku tertawa melihat ekspresi kesalnya

" ini udah jam setengah empat njrott, lo gak ingat kitam mau pesta piyama bareng millie" ucapku menjelaskan

bestfriend~louis patridge x readerTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang