Renung Habitat

2 1 0
                                    

Hutan belantara

Lebat dan kaya potensinya

Megah tanpa buatan

Dengan kokohnya akar akar keyakinan pepohonan

Nampak beringas, namun menenangkan

Menenggelamkan sisi kepalsuan

Yang teronggok derita ditelan perkotaan

Mengusir pelestari dan penduduk asli

Demi topeng sejahtera

Di tanduk bahtera damai

Menepis kealiman

Menuangkan secangkir kedzaliman

Menghidupkan malam damai di gulita

Membeli bintang bintang angksa

Merusak kesegaran di setiap sempat

Demi tegaknya suatu tempat

Berawal marga menjadi beberapa

Yang langka kini tiada

Benar merusak habitat

Tasikmalaya, 25Juni2021

SENJATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang