3. TRANSMIGRASI ❄️ ✨

95 27 10
                                    

Disebuah rumah sakit... tepatnya pada kamar nomor 279 terbaring seorang gadis lemah dengan wajah yang pucat karena telah mengalami koma selama seminggu sejak kejadian itu.

Perlahan kelopak mata indah itu terbuka, mengerjap pelan untuk menyesuaikan cahaya yang menyilaukan.mencium bau khas obat-obatan rumah sakit yang masuk keindra penciumannya.

"Sshh" ringisnya seraya memegangi kepalanya yang berdenyut sakit.
"Sshh ! kenapa sih ni kepala kok rasanya sakit banget? Apa efek ketabrak itu ya?" Monolog Michelle sambil terus memegangi kepalanya yang semakin lama semakin berdenyut sakit.

Tak berselang lama, dari arah pintu kamar datang seorang wanita paruh baya yang datang bersama dokter dan beberapa suster yang mengikutinya dari arah belakang.

"Non!, Non milea gapapa? Mana yang sakit non?
Gadis itu hanya menatap wanita itu datar, ia bingung dengan pertanyaan wanita didepannya ini." Milea? Siapa milea? Kenapa wanita itu memanggilku dengan sebutan milea , sedangkan namaku bukan milea melainkan Michelle, dan lagi pula aku tidak mengenalnya" tanya Michelle dalam hati!.

"maaf ibu ini siapa ya?"tanyakan karena memang ia tak mengenali wanita didepannya ini.apa mungkin dia salah kamar? Atau salah orang? Maybe~pikirnya.

Ia langsung melihat raut wajah wanita didepannya yang terkejut akan pertanyaannya.

"D- dokterr majikan saya kenapa dok?"wanita itu terlihat syok saat mendengar pertanyaan majikannya yang seperti tidak mengenalnya?

"saya rasa benturan yang dialami nona milea yang cukup keras, sehingga menyebabkan nona milea kehilangan ingatannya.bisa hilang ingatan permanen atau sementara, itu sendiri tergantung dari nona milea sendiri" jelas dokter itu.

Sedangkan gadis itu hanya diam, karena ia bingung dengan situasi sekarang dan siapa mereka?dimana Daddy dan mommy serta kakaknya? kenapa bukan mereka yang menjenguknya? Kata kata itu yang ada dipikirannya sekarang.

"maaf nih ya Mbk, sebenarnya Mbk ini siapa? Terus Daddy sama mommy saya dimana?" Itu yang ingin ditanyakannya dari tadi karena tak enak mengganggunya apalagi melihat wanita tadi menangis.

"Ini bibi non non ga inget sama bi asih?" Tanya wanita itu.
Lalu bi asih pun mulai menjelaskan secara detail tentang siapa dia sebenarnya dan kenapa dia bisa masuk kerumah sakit.

Tiba tiba kepalanya menjadi pusing, telinganya berdengung.ia terus memegangi kepalanya kuat agar rasa sakitnya menghilang. Sebuah memori masuk kedalam otaknya,ia tak tau itu memori milik siapa.tapi yang jelas memori itu sangat menyakitkan, dadanya sesak mengingat semua perlakuan yang diterima gadis itu,hingga tanpa sadar air matanya mengalir begitu saja.

Karena tak tahan dengan pusing yang menyiksanya, ia pun tak sadarkan diri.

{•••••••••••••••••••••••}

"Eungh"lenguhan keluar dari bibir mungilnya.ia melihat kearah langit kamar.sekarang ia tahu semuanya, tentang ingatan yang terus muncul di kepalanya.semalam ia bermimpi bertemu dengan pemilik tubuh ini, diceritakan semua masa kelam dan menyedihkan yang menimpa gadis bernama Milea Audrey Addison.

Sama sama terlahir dari keluarga yang kaya raya ,tetapi kisah yang dialami oleh gadis ini sungguh menyedihkan karena diperlakukan oleh sedemikian buruk oleh keluarganya.tak seperti dirinya yang selalu mendapat kasih sayang begitu banyak dari keluarganya.

Sekarang umurnya menambah 2 tahun, karena umurnya yang dulu adalah 16 tahun sedangkan raga yang ditempati telah berumur 18 tahun.mengulang masa SMA ? Tidak buruk juga... pikirnya.

oh ayolah kalian tidak lupakan kalau meskipun usianya masih 16 tahun tetapi ia sudah kuliah yang berarti sebentar lagi akan menjadi dokter dirumah sakit milik keluarganya jika kecelakaan itu tidak terjadi, jadi tidak masalah kalau ia harus mengulang kembali masa SMA.

MILEA TRANSMIGRASITempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang