Gadis berambut panjang itu masih tertidur di ranjangnya sampai ada teriakan dari depan kamarnya
"Ashel bangun, kamu nggak skolah?" mama ashel berteriak hingga membangunkannya
"Iya mah, aku udah bangun kok"
Ashel berlalu ke kamar mandi
Sekitaran 15 menit dia selesai dengan kegiatan mandinya
Dan berganti pakaian seragamnya. Ashel keluar kamarnya dan menyapa kedua orang tuanya"Pagi mah..pah" ashel sambil tersenyum dan duduk dimeja makan untuk sarapan
Ashelia pratama adalah anak tunggal dari keluarga kara raya, keluarganya selalu harmonis dengan ayahnya yg selalu menyayangin ashel dan bundanya
Ashel telah menyelesikan sarapannya dan ia berpamitan untuk berangkat sekolah
"Mah..pah, aku berangkat dulu" ashel mendapat kecupan dipipinya oleh kedua orangtuanya
Dia pun melajukan mobilnya meningalkan pekarangan rumah untuk menuju sekolah
Setelah perjalanan sekitaran 15 menit, ashel sampai disklh
Saat diparkiran dia melihat ketiga sahabatnya sedang menunggunya
Ashel lngsng menghampiri merekaSahabat ashel yaitu, indah, katrin, marsha
Mereka bertiga sekels dia kelas XI ipa 2"Pagi" ashel
"Pagi ashel" ucap mereka berbarengan
"Eh kok pacar lo nggak keliatan ya dari tadi" celetuk katrin
"Pacar spa" ashel
"Si adellah, spa lagi" jahil katrin
"Iya motornya jga nggak ad" marsha
"Dia bukan pcr gw" tegas ashel dengan tatapan tajamnya ke katrin dan marsha
"Udah² nggak usah ribut pagi² gini, yuk masuk kelas" indah
Diangguki ketiganya dan mereka berjalan menuju kelasnyaDi tengah perjalanan menuju kelas mereka bertemu dengan cs adel
"Lo pada ngeliat adel nggak di parkiran" tanya oniel pada cs ashel
"Ngapain nanya kita, nggak ada urusannya sma kita" ashel
Indah menyenggol lengan ashel yg berbicara seperti itu"Apaan si ndah" ashel
"Kita nggak liat, motornya jga nggak ad di parkiran" indah
"Oh yaudah makasih ya" oniel
Cs adel pun berlalu ke kelas mereka, sama halnya dengan ashel cs
Adel yg sedang meringkuk di kasurnya dengan mata yg sembab karna menangis dari semalam
Dipikirannya, dia sdh berantakan dengan masalah ini.
Adel tidak ke sklh karna dia sedang tdk enak badan ditanbah malas krna masalah kemarin yg membebani otaknyaDia meringkuk dan merenung, dia harus hidup seperti apa sekarang. Keluarganya hancur tampa adel tau masalah apa hingga kedua orang tuanya bertengkar sehebat ini sampai mamanya pergi dari rumah dan ayahnya entah pergi kemana setelah pertengkaran kemarin
Adel berusaha bangun dari kasurnya karna dia sangat lapar
Yah walaupun dia sangat malas beranjak dari kasurnya, dia harus tetap bangunAdel menuruni tangga rumahnya dan pergi ke dapur
Setelah sampai di dapur, adel mendapati bi ranu sedang memasakBi ranu sdh bekerja dirmh ini sejak adel bayi, dia sangat menyayangi adel seperti anaknya sendiri
Saat pertengkaran kemarin, bi ranu tdk berani keluar kamar krna itu pertama kalinya pertengkaran sehebat itu terjadi dirumah ini
"Eh non reva udah turun" ucap bi rani. Dia tidak ingin bicara soal kemarin karna bi ranu tau perasan adel sedang berantakan
"Iya bi, aku laper" adel ddk di meja dapur
"Sebentar ya non, dikit lagi selesai ni masakannya" bi ranu
"Iya bi" adel
Di sekolah....
Kring..kringg
Bell pulang sdh berbunyi"Eh kita ke rmh adel yok, kayaknya dia sakit deh" flora
"Iya yok" ucap mereka serentak
Skip perjalanan
Tok.....tokk...
Ceklek
"Eh ada teman²nya non reva" bi ranu
"Iya bi, adelnya ada bi?"
"Ada dikamarnya"
"Yaudah bibi ke dapur dulu, langsung ke kamar non reva aja"
Merekapun masuk ke kamar adel
"Del" oniel
Tidak ada jawaban dari adel
Adel sedang meringkur di kamarnya, setelah makan tdi dia kembali ke kamarnya karna dia merasa tdk enak dan kepalanya pusingOniel mebuka paksa selimut yg menutup tubuh adel
Mereka menegang setelah mendapati adel meringkuk dengan wajah pucat, sangat pucat"ADEL" ucap mereka serentak
Segini dulu😁
Sampai bertemu dipart selanjutnya
KAMU SEDANG MEMBACA
happy is bullshit (delshel)
Teen FictionIni tentang seseorang yang sempat merasakan bahagianya tapi hancur seketika dalam sekejab, dia tidak lagi merasakan yang namanya bahagia, kasih sayang, dan rasa nyaman Akan ada rasa penyesalan untuk orang-orang yang pernah ada untuknya tapi hilang k...