Pelangi Keenam

8 2 0
                                    


"Awal yang tak ada akhir, kisah kita bukan tanda titik tapi tanda koma"

.
.
.
.
.

******

"Besok gue jemput bell, sekalian mau gue ajak cari kado buat nyokap" Ucap dhika setelah menurunkan semua barang belanjaan arabelle dan adena

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


"Besok gue jemput bell, sekalian mau gue ajak cari kado buat nyokap" Ucap dhika setelah menurunkan semua barang belanjaan arabelle dan adena. "Lo besok ngga ada kegiatan kan? "

"Nyokap lo ultah? Kenapa ngga bilang dari kemaren. Kan bisa tadi sekalian gue beliin" Tanya arabelle.

"Iya, makanya lo gue ajak nyari kado yang cocok buat nyokap gue, lo bisa kan?

" Bisa kok, tapi gue ada kelas tambahan besok. Nggapapa kalo lo nunggu? Apa lo pergi sama adena aja? "

"Jangan ntar gue di gantung arkan"

"Hahaha ada2 aja lo, yaudah kalo gitu gue masuk dulu. Hati2 dijalan kabarin kalo udah sampe" Ucap arabelle sambil melambaikan tangan seiring melajunya mobil dhika.

Arabelle memasuki rumahnya, disana ada bi atum yang membantu arabelle memasukkan barang2 belanjaannya.
"Oh ya non, tadi ada tukang paket kerumah. Bentar bibik ambilin yah" Bi atum berjalan ke dapur untuk mengambil paket yang dibicarakan tadi. "Ini non, tapi gaada nama pengirimnya, apa bibi buang saja? "

"Jangan bi, siapa tau penting, sini biar nanti arabelle buka" Bi atum menyerahkan paketnya," Yaudah arabelle keatas dulu yah bi, arabell sudah makan diluar"

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

"Jangan bi, siapa tau penting, sini biar nanti arabelle buka" Bi atum menyerahkan paketnya,
" Yaudah arabelle keatas dulu yah bi, arabell sudah makan diluar"

"Oh ya, nyonya tadi telfon kerumah, katanya 1 minggu lagi mereka pulang non"

Arabelle menghentikan langkahnya mendengarkan apa yang disampaikan bi atum "ayah bunda? Beneran bi? "

"Iya non, katanya gitu" Jawab bibi

"Yaudah makasih bi" Arabelle melanjutkan langkahnya ke kamar. Di dalam kamar arabelle duduk di meja belajarnya, ia melihat paket itu dan berfikir kira2 siapa pengirim dan apa isinya. Dia tidak memesan apapun.

"Siapa yang kirim ya? " Ngga mungkin diantara mereka berlima. "Buka sekarang ajalah" Akhirnya arabelle membuka paket tersebut. "Flashdisk?" Di dalamnya berisi flashdisk kecil dan sebuah surat. Arabelle langsung membuka surat tersebut.

Jangan Beri Aku pelangiTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang