Sayang hari ini hujan
Airnya tidak hanya jatuh dari langit tapi juga di pipiku....Sayang kilat petir menyambar...
Suaranya tidak hanya menggelegar di angkasa, tetapi juga gaduh di otak dan hatiku...Sayang cepatlah pulang aku rindu...
Bawakan aku payung agar dinginnya tak menikam jantungku....Hujan, Jum'at 13 Januari 2023
KAMU SEDANG MEMBACA
Rindu
Poetry"Rindu bagiku adalah segala yang tentang kamu, sebab bentuk dari segala rindu adalah seluruh kamu, senyummu, candamu,suaramu, ngambekmu, marahmu, adalah rindu untukku"