APA yang sebenarnya dicari oleh manusia? Kekuasaan? Kekayaan? Kebahagiaan? Perbedaan? Atau mereka mencari kesesakan dalam diri orang lain?
Manusia adalah makhluk paling kompetitif yang selalu dilingkupi oleh paradoks kehidupan.
Kita ... manusia, merupakan hal yang objektif dan hidup dalam bayang-bayang keresahan. Labirin. Kita hidup di dalamnya.
Jadi, apa yang sebenarnya kita ... manusia ini cari?
Itu adalah kepuasan.
Manusia tak pernah merasa puas. Maka dari itu, manusia akan terus melakukan segala cara. Kejam maupun baik, hingga mereka menemukan titik kepuasan dalam hidup. Dan ketika kepuasan itu tak kunjung datang, mereka merelakan jiwa dan raga mereka, yang pada akhirnya disebut kematian.
•
•
•
•
•
•
•
•
Picture credit : Pinterest.
Havoc. © 2023, Chrilsant. All Rights Reserved.
Instagram : chrilsant.writer
KAMU SEDANG MEMBACA
HAVOC
Mystery / ThrillerCecilia mendapati dirinya terjebak dalam perjodohan dengan Damien, pilihan kedua keluarga mereka. Putus asa untuk menghindari nasib ini, dia melarikan diri dari upacara pernikahannya sendiri. Saat percaya bahwa masalahnya akan selesai, Cecilia menga...