Falsafah Hidup
Ranjau di tapak pun ta bergeming
Angkara luka serupa siksa mengiris sukma
Tertikan realita tak kunjung sirna
Entah kapan dia pergi
Retak sukma melilit derita
Asa diambang kerapuhan
Niat hati ingin merenggut si kecil lagiPayah
Orion bahkan tak selalu ada
Dan kau terikat tali kebodohan
Olang aling bagai daun tak bertulang
Rintihmu hanya secuil debu, kawanSerba serbi kehidupan
Entah siapa yang tau
Lembayung mungkin lebih indah
Atau bumantara jingga lebih memikat
Lalu
Untuk apa pias dan peluh itu?Dari khalikah yang kau tau
Itukah realitas?Hari kan terus melangkah, kawan
Arus tak selalu sama, kawan
Tiada busur tanpa panah
Ini tentang falsafah hidupmuKawan,
Ufuk timur tlah memancar, bangunlah.
KAMU SEDANG MEMBACA
Puisi Kehidupan
PoetryTentang kehidupan seorang pelajar muda yang masih mengabdikan hidupnya di dunia yang semakin canggih dan modern. diaplikasikan dalam bentuk puisi inspirasi dan perjalanan hidup dengan kata-kata menyentuh mengandung makna tersirat yang tersembunyi me...