Ketika Wang Yibo menginjakkan kaki di Old Manor, rumah masa kecilnya yang berada di kota pegunungan nan sejuk, dia sama sekali tidak menduga bahwa ia akan bertemu dengan cinta pertama yang membekas di jiwanya. Dia adalah Xiao Zhan, pemuda misterius yang memainkan musik di malam hari dan ikatan emosi di antara mereka terjalin dengan cara yang aneh.
Namun, mengapa hanya Yibo yang bisa melihatnya? Benarkah Xiao Zhan adalah sosok dari masa lalu? Bagaimana dia meraih cinta yang jatuh di kepingan waktu yang telah berlalu? Dan sejauh mana dia bisa melanjutkan hidup dengan kenangan itu.
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Tahun demi tahun berlalu bersama setiap kenangan yang kumiliki
Namun aku masih tahu jalannya
Cinta akan membawamu kembali ke sisiku
Bulan bintang mungkin mati, tapi cahaya di matamu tak akan pudar
Dinyalakan oleh cinta yang telah kita rangkai bersama ... sebelum waktunya.