11

8 0 0
                                    

"Sayang kamu sudah tidak pusing kan?" Tanya mommy veny.

"Kalau kamu tidak sehat istirahatlah besok bisa di lanjutkan pembicaraan kita" Tukas mommy leny yang di angguki oleh yang lain.

"Gapapa mom aku sehat kok, eh azka Ega ngapain kesini terus kok ini banyak orang sih mau ngapain" Ucap Abel yang tidak tahu mengapa banyak para orang tua di mansion nya terutama sahabat Al.

"kamu duduk dulu kita mulai pembicaraan kita" Ucap mommy veny di angguki oleh Abel dan Al.

"Kamu belum ingat siapa mereka El?" ucap mommy veny sembari menunjuk ke arah para remaja lelaki siapa lagi kalau bukan Al, Ega, Azka, Gavin dan devano.

"ingat apa sih mom, ya jelas lah aku ingat mereka kok" Ucap Abel.

"Jadi kamu udah ingat El sama aku? " Ucap Al dengan wajah berbinar kepada Abel yah itu adalah untuk pertama kalinya Al berekspresi seperti itu.

"Yaiyalah gue ingat orang lo pada temen kelas gue yakali ga ingat" tukas Abel ,yang membuat semangat Al langsung ambruk seketika.

"Loh kok cuman temen kelas sih bel kita kan saudara sahabatan dari orok" ucap Ega lesu karena ternyata Abel tidak mengenalinya,para sahabat Al baru mengetahui bahwa adik perempuan yang mereka jaga dulu adalah Abel, tapi mendengar Abel lupa ingatan memory 7tahun lalu membuat mereka lesu karena Abel tak mengenali mereka.

"Iya bel, masa lo ga ngenalin abang mu ini yang paling ganteng sejagat raya" Dramatis Azka dimulai hahah

"yeahhh sok banget lo ka pengen di kenalin"

"Sirik amat lo kampret "

"woe kok kalian malah berantem sih,pada ga jelas deh "

"Baik kita mulai,jadi Abel kamu dan Al akan segera tunangan sekitar seminggu lagi, untuk nikahan kalian selesai semester saja bagaimana"ucap daddy Andika yang di angguki oleh yang lain.

"Whatttt!!! Tunangan aku ga mau momm, masa nanti aku nikah sama tembok sih yang ada jamuran ntar Abel kalau ga di ajak ngobrol ama suami" Ucap Abel membuat semua orang yang di ruang keluarga meledakkan tawa sedangkan Al hanya memutar bola matanya malas.

"ssst kamu ga boleh gitu El "ucap mommy veny

"busettt tembok ga tuhh" azka dan Ega sudah meledakkan tawa nya mendengar penuturan Abel.

"makanya Al lo harus lebih hangat dingin mulu kesukaan lo hahaha"

"berisik" sahut Al

" emang harus secepat itu, emang ga bisa udah lulus aja, dadd, kenapa jadi tiba tiba gini sih"rengek Abel ia masih belum siap untuk menjadi seorang istri.

"Itu sudah bulat keputusan nya bel" ucap daddy Andika

"huffft yasudahlah kalau itu keputusan kalian" ucap Abel

"El aku akan terus berusaha agar kamu mengingat ku lagi" Batin Al

"Hufft aku sudah mendapatkan dua kejutan sekaligus hari ini,aku harus tanya sama bang Byan" Ucapnya sembari mengambil ponsel dan bergegas ke arah taman untuk menelfon sang abang.

Di ruang keluarga.....
"Bagaimana misi kalian selanjutnya apa sudah ada perkembangan" Ucap papi Edward kepada para inti omorfos gen 3

"Dikit lagi terpecahkan pi"tukas devano sembari memakan cemilan

"Kalian akan terkejut dengan dalangnya nanti" tiba tiba daddy Andika bersuara dan membuat para lelaki mengernyitkan dahi, yah sekarang yang berada di ruang keluarga hanya para lelaki kalau para wanita berada di dapur untuk menyiapkan cemilan.

"Emang kenapa dad,daddy tau siapa dalangnya? " Ucap Ega yang di angguki oleh daddy Andika

"Hahah sudah ku duga yakuza emang cepat masalah kasus" Ucap Edward

"Sebenarnya bukan inti yakuza yang memecahkan kasus ini"

"Terus siapa dad,kan kita juga tau kalau para generasi bang Byan pasti secepat itu untuk menyelesaikan kasus sekecil ini"ucap devano

" Inti Yakuza juga sebenarnya belum mengetahui siapa dalangnya, setelah abel memeberi tahu baru lah mereka memecahkan dan emang benar yang di katakan abel,Abel lah yang cepat tanggap dalam kasus ini"ucap daddy Andika membuat semua yang ada di ruangan itu terkejut terutama Al.

"Mengapa dia bisa cepat sekali memecahkan kasus ini Yakuza dan omorfos saja harus memecahkan 3 hari"batin Al

"Sebenarnya abel memang tidak terlalu peduli dengan kasus kasus sebelumnya, tapi kasus ini dia yang memecahkan karena sahabatnya juga masuk dalam kasus ini mau tidak mau dia yang memecahkan kasus ini,yang bikin Byan terkejut lagi hanya dengan waktu 1 hari abel sudah memecahkan kasusnya padahal kalian baru mencari motif motif nya kan"ucap daddy Andika

"Kenapa abel begitu lincah" Ucap Ega

"Lo liat dulu siapa abang nya,emang sih auranya abel tuh beda banget" Ucap azka di angguki oleh yang lain

"Gue semakin yakin lo queen omorfos nantinya El " batin Al.

Di taman mansion Aswangga...

"Jelasin bang"

"huffft lo pasti udah udah tau kan" ucap Byan di seberang telefon.

"Hem cepet'

"tentang perjodohan itu sudah dari lama mereka membahas nya ketika kamu sudah sama sama dewasa bakal di jodohkan agar Al bisa terus menjaga mu walau abang ataupun daddy ga ada di samping kamu."

"Bang kenapa harus secepat ini gue belum siap, gue juga belum tau perasaan gue ke Al"

"Dek kamu harus yakin kan hatimu secepatnya di embat orang tau rasa lo" ucap byan

"biarin kenak aja kagak bangg"

"serah lo dekk gmna pun lo harus jadi istrinya Al"

"gue belum sepenuhnya siap bang gue ga yakin bakal jalanin ini dengan baik, gue maih ingin kebebasan, gue masih ingin di manja sama lo sama daddy ntar gue ngga d sayang lagi huwwwaa bangggggg" pekik Abel hingga membuat Byan di seberang sana menjauhkan sedikit telepon itu dari telinga nga saking kencang nya pekikan Abel.

"yang pelan dikit bisa dek, lagian kasih sayang daddy sama abang ga akan berkurang kapanpun lo butuh abang dan daddy kita pasti akan selalu luangkan waktu untuk lo ga usah beranggapan kalau udah jadi istri orang bakal asing juga dek"

"tau ahhh pusing guee bang"

Tut

"Hufft gini amat nasib gue"

FIRST LOVETempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang