4

1.1K 76 0
                                    

HAPPY READING ALL🥰

JANGAN LUPA VOTE YA

🌿🌿🌿

Shenna dan Raavelin tiba di sebuah kantin jus. Sambil mengantri.

Dengan tampang kebingungan Shenna mencoba mengambil daftar menu jus di meja samping dirinya siapa tau dirinya akan berubah pikiran.

" hmm kaya nya jus jambu merah enak deh lin, kok gue bingung ya". Ucap Shenna dengan mata yg masih tertuju pada daftar menu jus.

"Iya Shen, gue juga sama ih mau apaan ya. Tapi kayanya gue tetep mau jus jeruk deh seger segerr gimana gitu kan". Jawab Raavelin yang sedikit melirik ke belakang menyadari ada keributan tepat di belakang sana.

"Fix ah gue jadi nya jus jambu". Pungkas Shenna seraya sudah mantap dengan pilihan nya

"Oke gue pesen nih". Saut Raavelin

"Bang, olin mau Jus jambu merah 1 jus jeruk 1 ya nanti di antar ke meja olin bang"

"Oke lin, ditunggu ya" saut abang jus yang sedang fokus melayani siswa lain.

Belum saja Shenna dan Raavelin beranjak dari hadapan abang jus, tiba tiba terdengar suara...

*pranggggg

Sehnna dan Raavelin tersentak kaget mendengar dibelakangnya Gelas kaca yg berisi jus mangga terhempas ke lantai dengan sangat ringan, terdengar suara amukan dari seorang laki laki yang sangat arogan

"BANGSAT! LO NYARI GARA GARA SAMA GUE! GA AKAN LEPAS LO DARI GUE!". Ucap laki laki arogan yang tadi menghempaskan gelas kaca

"Mmmmaaf maaf kak, saya ga sengaja nyalip antrian kaka. Saya gak tau pesenan saya sama kaya kaka". Saut cowok yang berpakaian sangat rapi khas siswa kelas 10 nya yang masih takut akan razia.

"Ganggu mood gue aja anjing!"
"Ikut gue! Ayok kita main main!".perintah cowok arogan itu pada Siswa kelas 10 tadi.

Shenna dan Raavelin saling bertatapan tanda bertanya tanya ada apa sebenarnya. Mereka berdua mematung ditempat melihat betap seramnya Laki laki arogan yang tadi menghempaskan gelas kaca ber isi jus mangga itu.

"Lin gue takut". Ucap Shenna dengan suara bergetar karena masih tersentak kaget. Seumur hidup dirinya baru pertama kali melihat orang terseram itu

"Gue juga takut Shen, tttapi itu udah biasa dilakuin sama anak anak ODDESE dan Lo harus tau Shen itu itu dia itu ketua geng ODDESE". Bisik Raavelin getir ketelingan kanan Shenna

"Gila ini sekolah bisa bisa nya ada gengster". "Berarti Abang abang gue dan si bencong naren juga berkelakuan gini dong". Batin Shenna

-BRAAKKKK
Buggh....buggh....

"Awsh..sakit kak". Ucap laki laki yang tertegun dibawah lantai

"BANGSAT!"

"BIKIN GUE EMOSI LO ANJING!"
"BABI!". Suara itu sangat kencang membuat siapapun yang ada di dekat nya akan terdengar begitu juga dengan Griselle dan olin.

Srtttt....
Diam diam Sheena dan Raavelin mengikutin arah kemana perginya para laki laki tadi. Sheena dibuat kaget karena para laki laki itu berhenti melewti pintu yang bisa keluar dari area sekolah tanpa melewati pintu utama, para laki laki itu berhenti dan memasuki sebuah gudang atau rumah yang menurutnya horor. Shenna dan Raavelin mengendap ngendap dari luar mencari sumber suara dan yahhh ketemu, mereka berdua mengintip dari balik jendela yang tidak terkunci rapat.

RAVINTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang