Happy Reading
•
•
•
•
▼△▼△▼△▼△
Seiring berjalannya waktu, hubungan Bayu dengan Geara semakin dekat, setiap bertemu pasti saja ada hal yang membuat mereka ribut, membuat Bayu dan Geara sering kejar - kejaran, berantem seperti tom and jerry, dan banyak hal lagi.
Disatu sisi, karena kedekatan di antara Bayu dengan Geara semakin hari semakin dekat, justru itu membuat Geara sangan bimbang akan hatinya.
"Sebenernya aku suka sama siap sih, Hafiz atau sama Bayu. Terkadang kalo lihat Hafiz bawaannya seneng, tenang, kalo ada notif dari Hafiz berasa dapet hadiah senengnya, di satu sisi ketika aku bareng Bayu ada perasaan aneh yang menjalar di hati Gea, kadang suka deg - degan juga, kalo deket Bayu itu rasanya nyaman, berasa lagi pulang ke rumah. Definisi rumah itu tempat istirahat." Gea semakin bingung akan hatinya.
Sebenernya Gea itu lebih suka Hafiz atau Bayu. Asik bergelut dengan pikirannya, tidak terasa Gea tertidur dengan masih berada di room chat milik Bayu.
❃.✮:▹ ◃:✮.❃
Bayu, si cowo ambivert yang selalu memiliki 1001 cara untuk tetap berdekatan dengan Gea, Bayu berdiam diri di kamar. Dirinya memilih untuk tidak membalas pesan terakhir dari Gea.
Bayu beranjak dari kursi yang berada di sebelah kanan tempat tidur miliknya. Bayu memposisikan dirinya untuk beristirahat. "Kenapa selalu mikirin si bocil sih, padahal mau tidur malah kepikiran sama itu bocil satu yang tingkahnya ajaib banget."
'Bocil' , padahal mereka sama - sama telah memasuki jenjanb SMK, tapi tetap karena tinggi Geara di bawah Bayu membuat ia di panggil bocil oleh Bayu.
"Huft, lelah juga pura - pura biasa aja depan dia kalo dia lagi tanya tentang Hafiz, dia kapan sih bisa lirik aku." Bayu membuang nafasnya dengan kasar. Dirinya cemburu?
Banyak teka - teki yang harus di lewati oleh sepasang sahabat ini. Bayu selalu menyangkal akan perasaannya terhadap Geara, sedangkan Geara dia selalu memikirkan perasaannya ia taruh kepada siapa.
❃.✮:▹ FOR INFORMATION ◃:✮.❃
Selamat menunggu updatean yaa
readers tercinta hihi.Ini cerita kedua kua setelah cerita
Shireen Grizella yang lagi masa cetak.Terimakasih aku ucapkan kepada kalian
tanpa kalian ceritaku tidak akan dikenal
oleh orang - orang.Terimakasih telah bersedia membaca cerita
kedua ku, saat ini aku masih dalam tahap
pembelajaran dalam dunia kepenulisan,
jika ada salah kata, typo, salah penempatan
dan beberapa hal lainny, mohon dimaklumi.Aku hanya manusia biasa, yang tidak luput
dari kesalahan, maka dari itu aku ucapkan
terimakasih dan maaf sekali lagi.Selamat menunggu updatean Kakak Osis.
Jangan lupa tinggalkan jejak dengan
vote, komen dan follow akun aku yaa - !!Thanks all, love uu
Tertanda
MelisaKhai
KAMU SEDANG MEMBACA
Kakak Osis [ Terbit ]
Novela JuvenilPertemuan pertama yang tidak di sangka - sangka membuat kedua remaja yang baru memasuki masa SMK. Dua remaja yang memiliki prinsip yang sama, membuat keduanya merasa cocok. Si tampan dengan wajah yang sempurna bak dewa, memiliki mata tajam, rahang...