Salam kenal dari Gadis Polos...
⚠️Warning!!!⚠️
Mohon bijak dalam membaca, plagiat dilarang mendekat, ini murni karya saya tolong kerja samanya!!!
••
•
•
•
Selamat membaca!!!
Maaf banyak typo bertebaran!!!*
*
*
*
*
Pelajaran pertama dimulai Delvi yang asik menyalin catatan yang ada di papan tulis terganggu dengan dua bola mata yang menatapnya intens. Delvi melirik sedikit mencari siapa pemilik dua bola mata tersebut dan akhirnya ketemu itu milik Afgan yang menatap Delvi penuh minat.
'Apalah si Afgan nih, kek Om-om cabul tatapannya," batin Delvi, sebal.
Ia melanjutkan kembali kegiatan mencatatnya, Ava yang memang ada di samping Delvi tak sengaja melihat Afgan menatap Delvi secara intens, 'Ngapain sih tu anak, ntap Mas Del segitunya?' batin Ava, bertanya-tanya.
Ava yang awalnya mencatat pokusnya terpecah saat tak sengaja melihat Afgan yang ketahuan menatap ke arah Delvi, Ava melirik Delvi sekilas yang sedang santai menyalin catatan yang ada di papan tulis ke bukunya.
Ava mencondongkan badan mendekat ke arah Delvi dan berbisik. "Del, si Afgan liatin elu dari tadi."
Delvi hanya mengerikan bahunya acuh, "Biarin. Gua cantik mangkanya di liatin mulu,"
Ava yang mendengar ke narsisan Delvi menatap Delvi mual, "Kresek mana kresek!"
Delvi yang mendengar perkataan Ava tertawa ringan, "Jahat lu ah. Masak nggak mengakui kecantikan gua,"
Ava yang mendengar perkataan Delvi mendelik ngeri, "Pede bangat sih lu. Bikin gua mual,"
"Lebih baik pede dari pada Geer," balasa Delvi.
"Suka hati lu, ane mau lanjut nulis dulu nih!" ujar Ava, malas berdebat.
"Sana!" usir Delvi halus, Ava kembali memposisikan badannya dengan nyaman.
Mereka berdua kembali melanjutkan kegiatan menulisnya, sedangkan Afgan masih di posisinya melihat Delvi, emang nggak ada kerjaan dia tu!
Delvi yang mulai risih dengan tatapan Afgan langsung melotot ke arah Afgan, Afgan yang di pelototin tersenyum canggung.
'Apa sih!' dumel Delvi, dalam hati.
Kring.
Kring.
Kring.
Jam istirahat pertama berbunyi, Delvi bergegas membereskan peralatan tulisnya dan langsung memasukan ke dalam tasnya.
"Del. Ane ke 11 IPA¹ Dulu ya," pamit Ava, untuk menjemput Parida.
"Iya bah, gua nunggu Atha tadi dia bilang mau jemput gua!" seru Delvi.
Setelah Ava pergi Delvi melangkah menuju depan untuk menunggu ke datangan Atha tapi ia malah di cegat oleh Afgan.
"Anu, Del gua mau minta maaf soal kemaren!" ucap Afgan, tanpa basah basih.
KAMU SEDANG MEMBACA
Asmaraloka_DelTha [TAHAP REVISI]
Teen FictionPLAGIATOR DILARANG MENDEKAT❌❌❌, INI MURNI KARYA DARI IMAJINASI SAYA SENDIRI!!! [📌REVISI BESAR-BESAR📌] ⚠️WARNING!!! BEBERAPA PART MENGANDUNG KATA-KATA KASAR, MOHON BISA MEMILAH ISI DARI CERITA!!!⚠️ Hajimete: 13 September 2024 Owaru: 08 Januari 2025...