06.Di Rumah

7 2 2
                                    

Budayakan vote dulu baru baca

*
*
*
*

Setelah melepas rindu dan tidak terasa waktu magrib pun tiba , mereka melakukan sholat magrib berjamaah dirumah .

Dan begitupun sholat isya maupun subuh mereka melakukannya dengan berjamaah .

__

Setelah menyiapkan makan untuk sarapan, Alya dan keluarganya pun makan bersama kecuali kakak dan kakak iparnya ya , karna mereka langsung pulang tadi malam .

" Abang udah selesai , Abang pergi kerja dulu ya yah , Bun , dek "

"Hati -hati ya Abang " ucap alya

"Hmm hati-hati" jawab ayah Ilham

Zaki pun menyalami mereka .

"Babay abangggg"

Zaki pun pergi dari hadapan mereka

Setelah makan ayah Ilham memanggil Alya untuk duduk di ruang tamu

"Kenapa yah , kenapa ayah panggil Alya " tanyanya

"Tidak ada , ayah hanya mau mengobrol saja Alya , emang tidak boleh? "Ucap ayah

"Astaghfirullah boleh lah ayah "

"Hmm karna kamu sudah pulang , apakah kamu ingin kuliah " tanya ayah Ilham

Mendengar pertanyaan itu Alya jadi bingung , dia juga belum memikirkan ini

"Entah lh ayah , Alya blm tau " jawabnya

"Ayah GK mau memaksa , jika kamu ma kuliah boleh kok, Abang mu juga udah setuju"

"Hmm ok lah nanti Alya pikirkan " putusnya

"Wahhh lagi ngobrol apa nih , seru banget kek nya" tanya bunda yang baru datang dari arah dapur

"Eh bunda , ini loh bunn ayah tanyain Alya tentang kuliah nya " jawab sang ayah

"OOO , jadi nak kamu mau kuliah" ucap bunda sambil mengelus kepala Alya

"Emm blm tau Bun ,Alya blm mikirin itu , tapi nanti deh Alya pikirkan dulu"

"Ok deh GK pp , kami dukung apapun keputusan kamu kok"

"Uuuuuu makasih bundaa kuuuuu" ucapnya sambil memeluk erat bunda Hana seolah tidak ingin melepaskan

Karna keasikan ngobrol , hari pun sudah siang
__

"Eh iya , tadi Abang mu bilang suruh antar bekal loh , aduhhh udah jam berapa ini " panik bunda karna keasikan ngobrol jadi sampai lupa

"Abang minta anterin bekal ? Tumben bun apa Abang lembur" tanya Alya

"Iya lah apa lagi , kalo dia udah minta bekal berarti dia lembur " jawab bunda

"Emm gimna kalo Alya aja yang antar bekal Abang , sekalian jalan-jalan bentar , kn udah lama Alya GK liat bandung "

"Yakin kamu mau anta bekal sayang "

"Iya bunn , GK pp kn" tanya nya

"Tanya ayah kamu sana " ucap bunda

Alya pun langsung menghampiri ayahnya yang berada di teras

"Yah "

"Hmm" ucap ayah nya sambil lanjut membaca koran

"Ayah Alya izin keluar yaa , sekalian antar bekal Abang kok" ucapnya sedikit gugup

Mendengar itu ayah Ilham memberhentikan membacanya

"Sebentar kok yah , sebelum magrib Alya  udah pulang " ucapnya meyakinkan sambil menunjukkan pupy eyesnya

Melihat itu si ayah pun tak tega " hmm ya lh , tapi janji jgan lama-lama ok"

"Wahhh sip ayah kuh " ucapnya semngat sambil memberi hormat

Mendapat izin dia pun kegirangan dan berlari kedalam .

"BUNDAAA AYAH IZINNIN ALYA , ALYA SIAP-SIAP DULU YAHHHH" jeritnnya sambil berlari

"Allah huakbar " ucap bunda di dapur yang kaget mendengar jeritan alya , karna rumah mereka tidak terlalu luass jadi suara nya sangat menggema.

"Astaghfirullah hal'azimm nih anak ya bener-bener dahhh " ucap bunda

Sedangkan diteras , ayah lagi mengatur detak jantungnya , yang kaget sekali mendengar suara anaknya itu

__

Setelah lama bersiap akhirnya Alya pun turun

"Yaudah yah , Bun Alya pergi dulu yaa, " ucapnya berpamitan

"Hati-hati jgan lupa bekal nya diantar , dan jangan berbuat ulah " ucap bunda Hana mendapat wejengan itu Alya cuman menampilkan senyum manisnya ituh

"Kamu masih ingat kantor tempat kk mu kerja kn " tanya ayah

"Masih yahh , ayah tenang aja , Alya tuh bukan anak kecil lagi " ucapnya PD

"Ya Memnag kamu bukan anak kecil , tapi tubuhmu jika diluar seperti anak kecil " ledek bundanya

"Hahahhaahh "

"Hahahhah"

"Heheh bunda bisa ajah "

"Udah sana berangkat , kasian Abang mu nungguin bekalnya " ucap budan Hana

"Sipp, DAAA ayah , daa bundaa"

"Assalamualaikum " ucapnya sambil meninggalkan rumah

"Waalaikumsalam warahmatullahi wabarakatuhh, hati-hati jgan ngebut "

Ya Alya pergi naik motor beat nya

Tbc

Jagn lupa follow Ig Mimin ya
Ig: Adibatsty 🧸








Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Nov 10 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

TAKDIR ALYATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang